Tips & Modifikasi| 1 September 2016
Ini ada solusi buat Anda pemilik Kawasaki Ninja 150RR yang ingin mengganti kampas rem depan, tapi kondisi keuangan sedang krisis. Yakni dengan memakai kampas milik Honda Supra X.
Sport| 31 August 2016
Kabar gembira bagi penggemar Suzuki hadir dari ajang balap ketahanan World Endurance Championship (WEC) 2016. Pasalnya, pabrikan berlogo huruf S tersebut sukses mengunci gelar juara musim ini.
Berita| 31 August 2016
MV Agusta yang belum lama menampilkan superbike anyar mereka yang berjuluk F4Z. Tak perlu bingung, F4Z merupakan pengembangan varian legendaris mereka, F4. Hanya saja, dalam mengembangkannya, MV Agu
Komunitas| 30 August 2016
Pengalaman pertama berkunjung ke Indonesia sangat mengesankan bagi Dave Mckenna, bahkan freestyler asal Australia itu mengaku ingin kembali ke Indonesia.
Berita| 30 August 2016
Seolah tak mau kalah dengan Yamaha yang menyegarkan warna V-Ixion, di bulan ini PT Astra Honda Motor (AHM) juga menyegarkan stripe New Honda CB150R StreetFire.
Sport| 29 August 2016
Hasil memuaskan diraih dua rider Astra Honda Racing Team, yakni Andi Gilang dan Dimas Ekky di ajang CEV Portugal 2016.
Sport| 28 August 2016
Hasil yang didapat wakil tim Astra Honda Racing Team, Andi Gilang dan Dimas Ekky Pratama belum optimal di sesi kualifikasi
Tips & Modifikasi| 28 August 2016
PT Kawasaki Motor Indonesia (KMI) kembali melanjutkan program yang telah sukses dijalankan pada tahun lalu, yaitu Kawasaki Racing Academy.
Sport| 27 August 2016
Setelah sebelumnya mencetak prestasi dengan menjuarai kelas Superstock 600 di balapan CEV International pada seri Catalunya, akhir pekan ini rider Indonesia, Rafid Topan Sucipto bersiap kembali
Sport| 27 August 2016
Pembalap asal Indonesia, Andi Gilang dan Dimas Ekky Pratama, akan melanjutkan tantangan balap level international, CEV International Championship di Sirkuit Internasional Algarve, akhir pekan ini.
Tips & Modifikasi| 25 August 2016
Belum lama ini PT Daytona Azia yang dikenal sebagai produsen komponen balap di Indonesia mulai menghadirkan paets harian seperti aki dan kampas rem.
Sport| 25 August 2016
Kabar perpindahan rider MotoGP musim ini mungkin salah satu yang paling masif sepanjang sejarah gelaran balap motor paling kencang tersebut.
Sport| 24 August 2016
Kejurnas Indospeed Race Series (IRS) 2016 sudah memasuki putaran ke-3. Dan saat ini rider-rider tim Yamaha memimpin klasemen sementara di kelas 150 dan 250 cc.
Sport| 24 August 2016
Ada yang menarik saat sesi tes pasca balap di sirkuit Brno, Rep. Ceko pekan ini. Yakni dengan catatan waktu tercepat yang diraih oleh Jorge Lorenzo di atas sasis lama yang tetap setia digunakannya.
Tips & Modifikasi| 24 August 2016
Maraknya ajang balap komunitas alias track days di Indonesia disambut meriah dengan banyaknya komponen pendukungnya. Salah satunya fairing balap tanpa lampu, alias fairing buta.