Berita| 17 June 2016
Valentino Rossi & Jorge Lorenzo sebagai rider Yamaha Factory Racing Team di MotoGP sudah menggunakan motor Aerox ini untuk paddock bike di ajang MotoGP.
Sport| 17 June 2016
Karena balap dihelat malam, penerangan jadi krusial. VSC mampu memberi kualitas penerangan lebih baik. Selain lebih safety, balap juga kian ramai.
Berita| 17 June 2016
Ekspor Yamaha MX King 150 menunjukkan konsistensi tinggi dalam 4 bulan sejak Februari hingga Mei 2016. Itu karena melonjaknya penjualan di Filipina sehingga permintaan unit MX King bertambah.
Berita| 13 June 2016
Viar Adventure 250 cc ini disebut menggunakan mesin Zhongshen dari China yang berteknologi fuel injection. Kabarnya, akhir tahun ini akan keluar di Indonesia.
Berita| 13 June 2016
Viar Adventure 250 disebutkan menggunakan mesin 250 cc hasil kolaborasi dengan Zhongshen.
Berita| 9 June 2016
Pada bulan suci Ramadan, Go-Jek, penyedia aplikasi layanan on-demand terbesar di Indonesia, meluncurkan program spesial yang memberikan kesempatan kepada customer dan mitra bisnis Go-Jek untuk berbagi
Berita| 30 May 2016
Honda Sonic InFASTion kembali menyapa masyarakat. Kali ini, masyarakat Tangerang menyaksikan event dan aksi dari Honda Sonic Infastion
Berita| 27 May 2016
Fokus program Corporate Social Responsibility (CSR) Suzuki di tahun 2016 ini adalah dunia pendidikan yaitu Suzuki Peduli Pendidikan. Salah satunya dengan penyerahan unit dan mesin pada sekolah
Berita| 26 May 2016
PT Piaggio Indonesia baru saja merilis empat produk anyar (25/5), yang salah satu diantaranya, yaitu Medley 150 ABS, belum pernah mengaspal sebelumnya di Indonesia.
Komunitas| 24 May 2016
PT Kawasaki Motor Indonesia menyelenggarakan event Kawasaki Bike Week tanggal 21 Mei 2016, di Niti Mandala Renon Bali lalu.
Komunitas| 24 May 2016
Menyambut hari kebangkitan nasional, PT Garansindo Euro Sports (Ducati Indonesia) bersama dengan DDOCI (Ducati Desmo Owners Club Indonesia) mengadakan kegiatan touring dengan tema Tour de Military
Tips & Modifikasi| 21 May 2016
Jika Anda berkunjung ke bengkel Puspa Kediri Custom di Jati Asih, Bekasi, pasti melihat gambar motor berjenis board tracker di dinding pojoknya.
Tips & Modifikasi| 19 May 2016
Pastinya, NMax ini jauh dari kesan kekar.
Berita| 18 May 2016
Setelah menyapa Vietnam, varian bebek 'super' baru Honda yang ditengarai akan bermesin 150 cc DOHC akan hadir di Indonesia pekan depan.
Sport| 17 May 2016
Setelah isu kepindahan Dani Pedrosa ke Movistar Yamaha menyusul kosongnya slot yang ditinggalkan Jorge Lorenzo ke Ducati, maka sanggahan dilakukan oleh timnya saat ini, Repsol Honda