Sport| 23 September 2015
Ajang World Superbike Championship (WSBK) musim 2016 mendatang akan diramaikan dengan kembalinya Yamaha, setelah absen hampir empat tahun di kejuaraan tersebut.
Berita| 16 September 2015
Dirasa cocok dengan aura kompetisi dalam genereasi Ninja, Kawasaki tetap ikutan ONE Fighting Championship.
Berita| 14 September 2015
Baru-baru ini naked bike dengan mesin 150cc semakin ramai di pasaran. Salah satunya Suzuki yang baru menyegarkan penampilan Suzuki Gixxer, jika hadir di tanah air All New Honda CB150R siap ditantang.
Tips & Modifikasi| 13 September 2015
LED ini dengan mudah bisa diaplikasi ke motor lawas. Syaratnya,kelistrikan sudah DC (Direct Current) alias full wave.Memasang LED pun tinggal plug and play atau semudah mengganti bohlam lampu.
Berita| 13 September 2015
Valentino Rossi ternyata tak luput dari kesalahan. Karena riding pelan saat kualifikasi, Race Direction memutuskan memotong satu poin VR46.
Berita| 11 September 2015
Kawasaki telah mengkonfirmasi akan menghadiran Kawasaki ZX-10R terbaru di Barcelona, Spanyol bulan depan.
Berita| 10 September 2015
Seiring makin tenarnya duo pembalap Kawasaki Racing Team, Tom Sykes dan Jonathan Rea diajang WSBK. PT Kawasaki Motor Indonesia (KMI) meluncurkan Kawasaki NInja RR Mono 250 dengan livery WSBK.
Berita| 9 September 2015
PT Yamaha Indonesia Motor Manufacturing (YIIM) kembali mengirimkan satu produknya ke luar negeri. Produk yang kembali diekspor oleh pabrikan berlambang garputala tersebut adalah All New Soul GT.
Berita| 5 September 2015
Dalam rangka Hari Pelanggan Nasional (Harpelnas) dan bentuk apresiasi kepada para pelanggan Yamaha, PT Yamaha Indonesia Motor Manufacturing (YIMM) menyelenggarakan aktivitas Yamaha Customer Day.
Berita| 5 September 2015
Menjaga kepercayaan para konsumen loyal merupakan tanggung jawab pokok PT. Wahana Makmur Sejati.
Berita| 31 August 2015
Menyasar pasar light motor sport PT Astra Honda Motor (AHM) resmi menghadirkan New Honda Sonic 150R (5/7). Dengan hadirnya produk barunya ini, sepertinya bakal jadi pesaing Satria F150.
Sport| 30 August 2015
Valentino Rossi memenangkan GP Inggris yang dramatis. Marquez jatuh, Lorenzo melorot, malah Petrucci dan Dovi naik podium.
Berita| 20 August 2015
PT. Yamaha Indonesia Motor Manufacturing (YIMM) turut ramaikan pameran otomotif yang berlangsung di JIExpo Kemayoran Jakarta. Yamaha menawarkan banyak hadiah menarik guna menggaet pengunjung.
Komunitas| 17 August 2015
Para pecinta motor custom dan scooter kembali bersatu mengadakan acara Indonesia Mods vs Rocker 2015. Kedua kelompok beda budaya ini bersatu padu merayakan Hari Kemerdekaan Republik Indonesia ke-70.
Sport| 12 August 2015
Pembalap Astra Honda Racing Team (AHRT) Muhammad Fadli Imammuddin masih terus berjuang untuk memulihkan diri. Tiga tim dokter dikerahkan untuk memantau perkembangan rider 23 tahun ini.