Berita | 8 August 2017
Sudah menjadi hal umum jika acara akbar sekelas GAIKINDO Indonesia International Auto Show (GIIAS) 2017 sesak akan pengunjung. Hasilnya, akan sulit mendapat lokasi parkir yang nyaman.
Berita | 20 July 2017
Era bisnis digital makin pesat di Indonesia. Hal ini disadari PT Pertamina (Persero) yang meluncurkan My Pertamina Loyalty Program di ajang otomotif tahunan GIIAS 2017.
Berita | 16 July 2017
Cleveland CycleWerks Indonesia lewat PT Sumatra Motor Indonesia selaku agen pemegang merek, resmi mengumumkan kehadirannya di tanah air di kawasan Bintaro pada Kamis (13/7).
Berita | 16 July 2017
Kapital Moto resmi menjadi dealer BMW Mottorad di Pulau Dewata, yang diresmikan PT Maxindo Moto selaku agen pemegang merek BMW Motorrad pada Jumat (14/7) di Denpasar, Bali.
Berita | 29 June 2017
Skuter listrik terbaru Viar Q1 dibanderol Rp 16.200.000 (On The Road Jakarta), ternyata punya skema cicilan buat yang mau membeli secara kredit.
Tips & Modifikasi | 19 June 2017
Pameran Jakarta Fair Kemayoran yang dijadikan promosi APM untuk menarik konsumen. Terdapat di booth Honda yang berlokasi di outdoor memberikan beberapa penawaran menarik untuk sparepart motor Honda.
Berita | 16 June 2017
Menyambut musim libur Lebaran kali ini, PT Suzuki Indomobil Sales (SIS) kembali mengadakan program bengkel motor siaga yang tersebar di pulau Jawa.
Berita | 14 June 2017
Meski sudah ada Duke 250 versi terbaru, bukan berarti PT Penta Jaya Laju Motor sebagai distributor KTM di Indonesia langsung menyuntik mati model lawasnya.
Berita | 9 June 2017
Yamaha meluncurkan X-Ride 125 pada hari kedua Jakarta Fair Kemayoran (9/6). PT Yamaha Indonesia Motor Manufacturing memperkenalkan produk terbaru bergenre skuter adventure berkapasitas mesin 125 cc.
Berita | 9 June 2017
Untuk mengembangkan motor-motor berkapasitas kecil (di bawah 400 cc), baik pabrikan motor asal Austria, KTM dan BMW Motorrad asal Jerman punya strategi yang nyaris mirip. Yakni berpartner dengan India
Berita | 8 June 2017
Di hari pertama ajang Jakarta Fair 2017 kali ini (8/6), PT Penta Jaya Laju Motor selaku distributor KTM di Tanah Air resmi meluncurkan dua jagoan baru mereka di segmen naked bike
Berita | 24 May 2017
Selama ini, Yamaha Indonesia baru melayani penjualan skuter Yamaha XMax dalam versi offline. Namun tidak hari ini.
Berita | 5 May 2017
Rencananya PT Yamaha Indonesia Motor Manufacturing (YIMM) bakal melepas XMax seharga Rp 55 juta. Lalu, apakah harga tersebut pantas?
Berita | 3 May 2017
Di Indonesia, sosok scrambler menengah, Ducati Sixty2 yang bermesin 400 cc, boleh saja melenggang tanpa lawan. Namun, jika merujuk pada sesama pabrikan Italia, ada nama Benelli Leoncino 500.
Berita | 3 May 2017
Sama-sama baru meluncur resmi ke publik pada 2017 ini, Yamaha New Vixion dan Suzuki GSX-S150 juga bertarung di segmen yang sama, yakni naked bike 150 cc