Sport| 2 August 2015
Tom Sykes mantap membukukan 2 menit 03.240 detik. Di belakangnya diikuti Jordi Tores yang menggeber Aprilia dengan waktu 2 menit 03.510 detik.
Sport| 31 July 2015
Biaggi sebut Aprilia isyaratkan hengkang dari WSBK untuk konsentrasi di MotoGP
Sport| 31 July 2015
FP2 di sirkuit Sepang terganggu oeh turunnya hujan, panitia memutuskan mengakhiri sesi ini lebih dini dan menetapkan hasil FP1 adalah kesimpulan hari ini
Sport| 31 July 2015
Max Biaggi mengawali Jumat pagi di Sepang dengan hasil yang bagus
Sport| 30 July 2015
PATA Honda masih tertinggal dari Kawasaki dan Aprilia, mereka pun berusaha meningkatkan performa CBR1000RR andalannya untuk berharap mengejar ketertinggalan.
Berita| 29 July 2015
Bonneville edisi khusus ini merupakan penghormatan pada usaha pemecahan rekor dunia kecepatan sebuah kendaraan darat.
Sport| 27 July 2015
Datang ke Sepang lebih awal untuk latihan, hujan malah menemani Biaggi latihan. Bahkan ia sempat terjatuh
Berita| 27 July 2015
Kabar Kawasaki akan melansir model ZX-10R baru buat 2016 datang dari paddock WSBK. Generasi terbaru ZX10R ini disematkan beberapa teknologi terbaru buat mendukung performanya di balap Superbike itu.
Sport| 24 July 2015
Suasana sepi Sirkuit Sepang karena masih suasana Hari Raya, Biaggi dan tim Aprilia curi start untuk fokus latihan.
Berita| 20 July 2015
Setelah mati suri selama 31 tahun, Speedy Working Motors (SWM) akhirnya mengumumkan akan segera merilis tujuh model baru yang akan mulai dijual pada September 2015.
Berita| 19 July 2015
Suzuki GSX-R1000 edisi spesial ulang tahun Gixxer ke-30. Gixxer adalah sebutan GSX-R sejak lahir pada 1984 silam, dalam keterangan resminya Suzuki GSX-R1000 tersedia di seluruh dunia
Sport| 18 July 2015
Chaz Davies berhasil naik ke posisi tertinggi catatan waktu setelah disalip Sykes dan Rea di sesi pertama.
Sport| 18 July 2015
Catatan waktu kedua rider Kawasaki ini meruntuhkan dominasi Chaz Davies, pembesut Ducati Panigale R yang sempat menguasai sepanjang awal sesi.
Sport| 17 July 2015
Marc Marquez dan Dani Pedrosa melakukan pengembangan buat motor Honda RC213V 2015. Kedua rider asal Spanyol ini juga berkesempatan mencoba sasis baru buat 2016.
Sport| 16 July 2015
Kala sebagian besar sirkus MotoGP liburan, duo rider Repsol Honda ini malah menghabiskan beberapa hari latihan di Misano, Italia.