Berita | 10 August 2022
Gelaran ikonik Suzuka 8 Hours menjadi ajang untuk menampilkan prototipe Kawasaki listrik dan Hybrid.
Sport | 5 June 2022
Pemuda asal Yogyakarta tersebut terpilih mengikuti program Yamaha VR46 Master Camp di Italia pada 6-11 Juni 2022.
Sport | 30 May 2022
Pembalap Indonesia, yakni Rheza Danica Ahrens dan Andi Farid Izdihar atau Andi Gilang berhasil meraih hasil optimal dalam ajang Asia Road Racing Championship (ARRC) 2022 di Sepang, Malaysia.
Sport | 28 May 2022
Para pembalap Honda dan Yamaha dari Indonesia bersiap menghadapi gelaran seri kedua Asia Road Racing Championship (ARRC) 2022 di Sepang International Circuit, Malaysia (28-29/5).
Sport | 28 March 2022
Asia Road Racing Championship (ARRC) menjadi ajang bagi pembalap muda binaan AHM untuk menunjukkan talentanya. Di seri pertama ARRC ini, para pembalap muda tersebut berhasil mendominasi podium.
Sport | 24 February 2022
Astra Honda Motor (AHM) mengumumkan 14 pembalap muda binaan yang tergabung dalam Astra Honda Racing Team (AHRT). Pengumuman disampaikan di Jakarta, Rabu (23/2) kemarin.
Berita | 22 February 2022
Asia Road Racing Championship (ARRC) 2022 akan segera digelar. PT Yamaha Indonesia Motor Manufacturing menyambut gelaran balap itu dengan optimisme yang tinggi.
Berita | 6 February 2022
Sirkuit Mandalika di Lombok, Nusa Tenggara barat akan menjadi tuan rumah ajang MotoGP 2022. Bukan hanya menggelar ajang balap motor kelas utama, sirkuit tersebut juga menggelar balapan lainnya.
Sport | 20 December 2021
Bos Yamaha Indonesia Minoru Morimoto bukan sekedar sebagai pemimpin sebuah perusahaan otomotif roda dua. Pria berusia 61 tahun ini juga masih ikut balapan Yamaha Endurance Festival.
Berita | 25 November 2021
Seluruh tim dan pembalap Yamaha larut dalam euforia kemenangan, termasuk salah satunya adalah President Director & CEO PT Yamaha Indonesia Motor Manufacturing (YIMM), Minoru Morimoto.
Berita | 21 November 2021
Kawasaki dan Yamaha telah memulai proyek penelitian bersama untuk mengembangkan mesin hidrogen. Beberapa perusahaan otomotif turut bergabung untuk menyelidiki penggunaan bahan bakar hidrogen.
Sport | 24 October 2021
Menghadapi Moto3 Misano, Mario bakal memakai nomor start 64. Lantas, apa alasannya memilih nomor tersebut dan tak menggunakan nomor 16 yang biasa ia pakai?
Komunitas | 2 October 2021
Acara tersebut dikemas spesial karena AHM ikut mengajak pembalap Astra Honda Racing Team (AHRT) untuk riding bareng komunitas.
Sport | 2 May 2021
Kompetisi balap kelas dunia yakni Asia Road Race Championship (ARRC) 2021 akan segera dimulai. Oleh karenanya tim Yamaha Racing Indonesia (YRI) memperkenalkan formasi pembalapnya.
Sport | 21 March 2021
Marc Marquez sudah menunjukkan perkembangan kesembuhannya yang cukup baik. Meski demikian masih belum terdapat kejelasan mengenai kapan pembalap Repsol Honda itu kembali ke lintasan.