Berita | 12 July 2021
Vespa Primavera 75th Anniversary merupakan edisi terbatas dari skuter matic asal Italia yang diluncurkan beberapa waktu lalu. PT Piaggio Indonesia menghadirkan produk ini untuk merayakan ulang tahun.
Berita | 12 July 2021
Kawasaki D-Tracker dipasarkan di Indonesia dengan dua pilihan kapasitas mesin, yakni 150 cc dan 250 cc. Selain itu, motor ini memiliki tiga model yang terdiri dari D-Tracker Standard, SE, dan X.
Sport | 12 July 2021
Valentino Rossi kini sedang menikmati masa liburan paruh musim MotoGP 2021. Rossi dikabarkan tengah memikirkan keputusan terkait masa depannya di ajang balap MotoGP.
Berita | 11 July 2021
Penyegaran diberikan oleh PT Piaggio Indonesia pada dua model skutik berbodi besarnya, yakni Vespa GTS Super 150 i-get ABS dan GTS Super Tech 300 HPE ABS.
Berita | 11 July 2021
Interkom merupakan perangkat tambahan di sebuah helm yang memungkinkan komunikasi antara pengendara lain. Biasanya alat ini banyak dibutuhkan ketika sedang dalam perjalanan jauh secara berkelompok.
Berita | 11 July 2021
Indonesia saat ini telah banyak kehadiran skuter dengan nuansa premium. Karena selain Vespa, kini juga telah hadir Royal Alloy yang sama-sama menawarkan gaya skutik ala Italia.
Berita | 11 July 2021
Vespa GTS Super Tech 300 HPE ABS mendapatkan balutan warna anyar pada pertengahan 2021. PT Piaggio Indonesia menghadirkan pilihan warna Grey Delicato pada skuter berbodi besarnya itu.
Berita | 10 July 2021
Vespa GTS Super 150 i-get ABS dan GTS Super Tech 300 HPE ABS warna baru resmi diluncurkan oleh PT Piaggio Indonesia. Warna tersebut pun ternyata memiliki arti tersendiri. Lantas, apa maknanya?
Berita | 10 July 2021
PT Piaggio Indonesia memberikan penyegaran pada dua skuter berbadan besarnya, Vespa GTS Super 150 i-get ABS dan GTS Super Tech 300 HPE ABS.
Motor Listrik | 9 July 2021
BMW Motorrad menyambut era kendaraan listrik dengan merilis skuter terbarunya, BMW CE 04.
Berita | 9 July 2021
Lantas, bagaimana detail spesifikasi serta berapakah banderol harga terbaru dari Honda PCX 160 dan Yamaha NMax 155? Siapa yang lebih murah?
Motor Listrik | 9 July 2021
BMW Motorrad memasuki era baru dengan menghadirkan skuter listrik yakni CE 04. Skuter listrik yang satu ini merupakan versi produksi dari model konsep Definition CE-04 yang diperkenalkan.
Sport | 9 July 2021
Sepanjang perjalanan, terlihat Honda RC213V tak hanya menjelajah lintasan aspal. Motor tersebut juga melewati berbagai macam kontur jalan, mulai dari rerumputan hingga jalan berbatu.
Motor Listrik | 8 July 2021
BMW telah mengungkapkan skuter perdananya yakni BMW CE 04 yang disebut sebagai 'revolusi senyap'. Kira-kira apa saja yang ditawarkan dari pabrikan Jerman yang satu ini?
Berita | 8 July 2021
Pemerintah Provinsi Bali tengah memberikan relaksasi pajak kendaraan bermotor. Pajak yang mendapatkan relaksasi hadir dalam beberapa bentuk.