Berita| 5 February 2016
Long weekend ini, turing keluar kota bisa jadi agenda menyenangkan menghabiskan libur. Tapi kalau kena tilang, apalagi gara-gara oknum, pasti jadi nggak enak tuh. Untung ada aplikasi smartphone ini.
Berita| 5 February 2016
Setelah kami beritakan mengenai penghentian operasional PT Mabua Harley-Davidson (MHD) di Indonesia per 31 Desember lalu. Kini giliran isi suratnya yang terkuak.
Sport| 5 February 2016
Peraturan balap motor nasional yang mulai beralih dari karburator ke injeksi membuat beberapa tim balap mulai meriset sistem tersebut. Salah satunya Honda Kaka Racing Team.
Berita| 5 February 2016
Sedikit berbeda dari hengkangnya Ford di Indonesia yang diumumkan lewat website resminya, PT Mabua Harley-Davidson (MHD) justru memanfaatkan momen hari raya Imlek dengan berbagi angpao
Berita| 5 February 2016
Setelah Ford dan Chevrolet, satu lagi pabrikan otomotif asal Amerika bersiap hengkang dari Indonesia. Adalah brand motor legendaris Harley-Davidson yang keagenannya resmi dilepas Mabua.
Berita| 4 February 2016
Kecelakaan terjadi saat riding ketika perlengkapan kemananan dilupakan. Kejadian tersebut sering kali dialami siswa SMA, maka dari itu Wahana menggelar Tim Safety Riding (SRP) kembali di SMA Tangerang
Berita| 4 February 2016
Yamaha Xabre punya harga sekelas sport Fairing 150 cc, yakni Yamaha R15 dan Honda CBR150R. Bagaimana perbandingannya?
Berita| 3 February 2016
Setelah menyabet 68,7 persen pangsa pasar sepeda motor di Indonesia di 2015, pada Selasa (2/2) Honda dinobatkan sebagai sepeda motor yang paling terpercaya di Tanah Air.
Komunitas| 3 February 2016
Kutu Community yang mewadahi para penggemar skuter membuka rangkaian kegiatan di awal 2016 dengan menggelar kampanye keselamatan berkendara pada Sabtu (30/1) di Tugu Kujang, Bogor, Jawa Barat.
Berita| 1 February 2016
Berlokasi di di SMK YPC (Yayasan Pesantren Cintawana) kota Tasikmalaya, PT Daya Adicipta Motora (DAM), Main Dealer sepeda motor dan suku cadang Honda di Jawa Barat menyerahkan 46 unit motor donasi
Berita| 1 February 2016
Sebanyak 98 pelajar dari seluruh SMK binaan PT Daya Adicipta Motora (DAM) selaku distributor utama sepeda motor dan suku cadang Honda di Jawa Barat, adu skill pada akhir pekan ini (30-31/1).
Sport| 31 January 2016
Jorge Lorenzo mengunjungi Philipina sebelum hadir dalam tes pramusim MotoGP 2016 di sirkuit Sepang.
Tips & Modifikasi| 30 January 2016
Lagi asyik naik motor injeksi, tiba-tiba selepas turunan tajam, motor malah mati? Mungkin bukan Anda saja yang mengalami, tapi ternyata banyak juga yang memiliki masalah sama.
Tips & Modifikasi| 29 January 2016
Nilai seni tinggi ala suku Dayak diterjemahkan dengan sempurna pada sekujur tubuh Honda Spacy ini.
Tips & Modifikasi| 29 January 2016
Awal tahun di Indonesia identik dengan musim hujan, dan hal ini kerap menyulitkan para penggemar fun race maupun cornering dalam melakukan hobinya di sirkuit.