Berita | 8 March 2021
Awal tahun 2021, penjualan industri sepeda motor menunjukkan angka yang cukup baik. Pasalnya penjualan di Januari kemarin tercatat menorehkan angka lebih dari 300 ribu unit.
Sport | 21 February 2021
Orang Prancis telah banyak memenangkan kejuaraan, namun belum satupun yang memenangkan kejuaraan kelas utama. Termasuk Johann Zarco yang menjadi juara kelas Moto2 pada 2015 dan 2016.
Berita | 21 February 2021
Honda CBR600RR secara resmi meluncur beberapa waktu lalu untuk pasar Indonesia. Dengan meluncurnya motor supersport 600 cc ini, tentunya meramaikan kembali pasar di segmen tersebut.
Sport | 11 January 2021
Andrea Dovisiozo mengungkapkan sejumlah alasannya berpisah dengan Ducati di musim 2021. Pembalap asal Italia itu menyebutkan perpindahannya karena adanya hubungan tidak baik dengan Gigi Dall'lgna.
Berita | 11 January 2021
Honda Supercub C125 merupakan motor bebek yang eksklusif dan legendaris di Indonesia. Kali ini, dealer Honda Wahana menghadirkan diskon hingga jutaan rupiah di awal tahun 2021.
Berita | 10 January 2021
Pelat Nomor Kendaraan Bermotor (TNKB) merupakan identitas utama dari sebuah kendaraan bermotor. Namun banyak yang belum tahu bahwa pelat nomor bisa dibuat sesuai pilihan masing-masing.
Tips & Modifikasi | 4 January 2021
Tak hanya yang sering digunakan, perawatan juga diperlukan pada motor yang jarang dipakai. Lantas, ketika motor jarang digunakan, sebaiknya tangki bensin terisi penuh atau dibiarkan kosong?
Berita | 17 December 2020
Lantas, bagaimana perbandingan konsumsi bahan bakar antara Yamaha Gear 125 dan FreeGo? Siapakah yang lebih irit?
Sport | 17 December 2020
Fabio Quartararo menduga tahun 2021 akan menjadi musim yang sangat berbahaya bagi Yamaha. Karena entah pabrikan yang satu ini akan kembali jatuh atau kembali meningkat dari musim ini.
Sport | 15 December 2020
Performa Yamaha YZR-M1 semakin menurun pada musim MotoGP 2020 kemarin. Pabrikan garpu tala itu didera banyak masalah sejak seri pembuka musim.
Sport | 9 December 2020
Joan Mir berhasil keluar sebagai juara dunia MotoGP 2020 bersama tim Suzuki Ecstar. Sukses bersama Suzuki, Mir pun mengungkapkan alasannya mau bergabung dengan tim tersebut.
Berita | 6 December 2020
Kawasaki Motor Indonesia (KMI) merupakan empat pabrikan besar Jepang yang hadir di pasar Indonesia. Selama tahun 2020, pabrikan raksasa hijau ini masih aktif menjajakan produk motornya.
Berita | 5 December 2020
Industri sepeda motor di Indonesia mengalami penurunan penjualan yang sangat tajam. Hal tersebut dikarenakan pandemi virus Covid-19 yang tak kunjung usai.
Berita | 5 December 2020
Suzuki Katana merupakan motor bergaya retro yang legendaris dengan kapasitas mencapai 1.000 cc. Motor yang satu ini pernah dipamerkan untuk pasar Indonesia pada ajang GIIAS 2019.
Berita | 5 December 2020
GAIKINDO kerap berupaya untuk membantu pemulihan industri otomotif lewat penyelenggaraan GAIKINDO Jakarta Auto Week. Pameran otomotif direncanakan berlangsung awal tahun depan.