Sport| 16 April 2016
Seru! Itulah yang tergambar dari pertarungan race-1 ajang WSBK Assen 2016. Bagaimana tidak, sejak awal lomba, enam rider langsung mencoba merangsek ke depan sebagai pemimpin.
Berita| 16 April 2016
Selepas peluncurannya pada 7 April lalu, PT Garansindo Euro Sports turut mengumumkan harga sementara dari line up Ducati Indonesia. Harga tersebut hanya berlaku 10 hari, atau sampai tanggal 17 April.
Tips & Modifikasi| 16 April 2016
Pasalnya, meski punya basis desain elegan, tapi dengan kreativitasnya, sosok NMax justru jadi berkesan sporty, tanpa terlihat maksa.
Sport| 15 April 2016
Pembinaan balap berjenjang yang disiapkan PT Astra Honda Motor (AHM) terus dikembangkan. Salah satunya adalah dengan menggelar ajang balap One Make Race (OMR) berkonsep baru Honda Dream Cup
Sport| 13 April 2016
Satu lagi rider Indonesia yang siap berlaga di balap kelas dunia. Adalah Rafid Topan Sucipto yang siap berlaga di kejuaraan CEV Moto2, atau balap Moto2 Eropa musim 2016.
Sport| 12 April 2016
Motul resmi mendukung balap motor di Indonesia dengan menerjunkan tim balap motor terbarunya. Beberapa tim roadrace pun mendapat sponsorship dari pabrikan oli yang tenar di MotoGP ini.
Sport| 12 April 2016
Kecelakaan yang melibatkan Dani Pedrosa dan Andrea Dovizioso di MotoGP Amerika akhir pekan lalu cukup membuat jantung berdegub. Maklum, kondisi keduanya tengah dalam kecepatan tinggi.
Sport| 11 April 2016
Setelah dua kali menjuarai dua seri balap, Marc Marquez kini menjadi peraih poin tertinggi sementara di MotoGP 2016. Rider asal tim Repsol Honda mengoleksi 66 poin.
Sport| 11 April 2016
Circuit of The Americas di Austin, Amerika menjadi saksi kesuksesan Romano Fenati, anak didik legenda balap, Valentino Rossi dari Sky Racing Team VR46 menjuarai balap Moto3.
Sport| 11 April 2016
Dalam sesi balap Moto2 Amerika (10/4), Alex Rins sukses meneruskan catatan manisnya sebagai peraih pole position pada hari sebelumnya.
Sport| 11 April 2016
Marc Marquez sekali lagi membuktikan jika dirinya merupakan penguasa sirkuit Austin, Amerika dengan mendominasi pole position dan menjuarai sesi balap MotoGP di sana (10/4).
Sport| 10 April 2016
Spekulasi mengenai kepindahan Jorge Lorenzo ke Ducati makin berembus kencang. Dan semakin hari, update terbaru mengenai kebenaran kabar ini terus bermunculan.
Sport| 10 April 2016
Balapan di ajang MotoGP Austin, Amerika yang akan dihelat di Circuit of The Americas (10/4) akan menjadi pertarungan sengit antar pembalap. Pasalnya, semua rider siap menghadang laju Marquez.
Sport| 9 April 2016
Sejak awal kehadirannya di 2013, Marc Marquez selalu mendominasi ajang MotoGP di sirkuit Austin, Amerika. Termasuk saat latihan bebas FP2 MotoGP Austin 2016 kemarin (8/4).
Berita| 8 April 2016
Selepas peluncuran resmi Ducati Indonesia, PT Garansindo Euro Sports turut mengumumkan harga jual dari motor asal Italia tersebut.