Sport | 6 March 2022
Seri perdana MotoGP 2022 usai digelar di Lusail, Qatar pada Minggu 6/3). Di seri tersebut, Enea Bastianini dari Gresini Racing berhasil menjadi juara.
Sport | 6 March 2022
Salah satu yang disebut sebagai lawan utama Bagnaia adalah rider Monster Energy Yamaha sekaligus pemegang gelar juara dunia MotoGP 2021, Fabio Quartararo. Mengapa demikian?
Sport | 4 March 2022
MotoGP 2022 bakal segera memulai seri perdananya yang berlokasi di Losail, Qatar pada akhir pekan ini. Lantas, bagaimana persiapan dari para rider menyambut seri pertama tersebut?
Berita | 1 March 2022
Triumph Motor Indonesia merilis New Trident 660 dan New Tiger Sport 660. Kedua motor ini disebut bakal menjadi pilihan di segmen roadster dan adventure.
Berita | 28 February 2022
Royal Enfield resmi meluncurkan All-New Classic 350 beberapa waktu lalu. Motor ini dihadirkan dalam rangka memperingati hari jadi ke-122 tahun. Lalu, bagaimana sejarah terciptanya motor tersebut?
Sport | 28 February 2022
Cristian Gabarrini selaku Kepala Mekanik Francesco Bagnaia mengungkapkan sejumlah perkembangan yang terjadi pada pembalap bernomor 63 tersebut.
Berita | 25 February 2022
Royal Enfield meluncurkan generasi terbaru motor ikoniknya, Classic melalui kehadiran All-New Classic 350. Motor ini dihadirkan dalam rangka memperingati hari jadi Royal Enfield ke-122 tahun.
Berita | 25 February 2022
Motor ini dipasarkan di Indonesia dengan banderol off the road sebesar Rp 340.000.000. Nah, kira-kira bagaimana detail spesifikasi yang ditawarkan Triumph New Tiger Sport 660 2022?
Sport | 22 February 2022
Francesco Bagnaia menjadi salah satu pembalap yang sudah tak sabar menyambut seri perdana MotoGP 2022. Rider Ducati tersebut mengaku senang dengan perkembangan yang terjadi pada motornya.
Sport | 21 February 2022
Francesco Bagnaia menatap MotoGP 2022 dengan perasaan senang dan optimisme tinggi. Pembalap pabrikan Ducati Lenovo itu pun mengaku sudah tak sabr untuk segera memulai musim anyar.
Sport | 20 February 2022
Kini, Marquez perlahan telah menunjukkan perkembangan signifikan. Usai sembuh dari cedera lengan dan mata, rider bernomor 93 itu tengah fokus mempersiapkan diri jelang dimulainya MotoGP 2022.
Sport | 19 February 2022
Lalu, bagaimana komentar Marquez menghadapi musim pertama tanpa Rossi?
Sport | 18 February 2022
Namun, sirkuit anyar tersebut mendapatkan sejumlah kritik dari para pembalap, khususnya rider MotoGP usai menjalani tes pramusim akhir pekan lalu. Kritik tersebut salah satunya mengenai aspal sirkuit.
Sport | 18 February 2022
Repsol Honda memang tengah mengalami kekeringan titel juara pada tahun 2020 dan 2021. Hal ini dikarenakan cedera yang dialami Marc Marquez di awal musim 2020.
Sport | 17 February 2022
Sejumlah catatan pun diberikan oleh penyelenggara balap serta para rider terhadap sirkuit anyar tersebut. Salah satu yang disoroti adalah kondisi aspal di beberapa bagian sirkuit.