Berita| 30 July 2016
PT Astra Honda Motor (AHM) memperkenalkan lebih dekat kepada masyarakat sepeda motor terbaru All New Honda CBR250RR pada ajang Gaikindo Indonesia International Auto Show (GIIAS)
Tips & Modifikasi| 24 July 2016
Kabar baik bagi rider seputaran Bekasi, Jawa Barat yang ingin membeli bermacam aksesori apparel tanpa ingin repot berkendara jauh karena keterbatasan waktu.
Berita| 22 July 2016
Generasi ketiga Honda CBR150R lansiran PT Honda Astra Motor dibekali desain baru yang lebih modern dan sporty. Inilah video review kami terhadap motor sport 150 cc terbaru Honda.
Sport| 21 July 2016
Memasuki hari ke-2 tes tengah musim MotoGP di sirkuit Red Bull Ring, Austria (20/7), para rider Ducati masih tetap mendominasi dengan menguasai posisi empat besar rider tercepat.
Sport| 20 July 2016
Empat pengguna motor Ducati mengisi posisi empat besar di sesi tes resmi MotoGP di sirkuit Red Bull Ring, Austria kemarin (19/7).
Sport| 19 July 2016
Gagalnya rider legendaris MotoGP, Valentino Rossi meraih podium karena salah strategi pergantian ban di MotoGP Jerman akhir pekan lalu jelas membuatnya kecewa.
Sport| 18 July 2016
Tahukah Anda, Marc Marquez memenangkan MotoGP Jerman ini dengan motor yang sempat rusak berat akibat terjatuh pada sesi warm up? Berikut ini kisahnya.
Sport| 17 July 2016
Meski di awal lomba sempat terseok, Marc Marquez sukses menjadi yang terdepan di ajang MotoGP Jerman 2016 (17/7).
Berita| 17 July 2016
Rider asal Perancis, Johann Zarco yang baru menandatangani kontrak untuk tim Yamaha Tech3 MotoGP musim depan punya kado bagus untuk timnya.
Sport| 17 July 2016
Aspal sirkuit Sachsenring, Jerman tampaknya belum berteman dengan Jorge Lorenzo. Buktinya, rider tim Movistar Yamaha tersebut sempat tiga kali terjatuh di sana.
Berita| 11 July 2016
Nolan menghadiahkan helm spesial X-Lite X-802RR Ultra Carbon buat Casey Stoner.
Tips & Modifikasi| 2 July 2016
Perjalanan bermotor mengisi libur Lebaran tahun ini bisa jadi saat yang menyenangkan jika persiapannya tepat. Seperti apa?
Sport| 29 June 2016
Gagalnya dua rider tim Movistar Yamaha untuk tampil gemilang di ajang MotoGP Assen 2016 akhir pekan lalu berdampak langsung pada persaingan poin di klasemen sementara MotoGP 2016.
Berita| 29 June 2016
Anda berminat meminang pelindung kepala, alias helm yang persis kepunyaan rider MotoGP Aleix Espargaro? Maka ini kabar yang baik bagi Anda.
Berita| 28 June 2016
Mau beli moge Yamaha YZF-R6? Ini saat yang tepat. Pasalnya, PT Yamaha Motor Indonesia Motor Manufacturing (YIMM) tengah menggelar program sales campaign YZF-R6.