Berita | 14 January 2020
Motor Harley-Davidson roda tiga milik Elvis Presley dilelang secara online. Motor dari legenda musik dunia itu dilelang melalui situs Graceland Auctions untuk mendanai Elvis Presley Foundation.
Komunitas | 13 January 2020
Komunitas Harley-Davidson HOG AE JC bantu korban banjir di kawasan Lebak, Banten.
Tips & Modifikasi | 13 January 2020
ECU alias Electronic Control Unit merupakan salah satu komponen penting dalam sepeda motor injeksi. ECU memiliki tugas untuk mengatur jalur pengapian pada mesin yang bekerja secara elektrik.
Berita | 13 January 2020
Suzuki merupakan salah satu merek sepeda motor yang ternama di dunia. Suzuki dalam perjalanannya memiliki sejarah panjang yang menghasilkan sejumlah motor legendaris.
Berita | 12 January 2020
Royal Enfield Classic 350 secara resmi meluncur di India. Motor bergaya tua ini memang tidak memberikan perbedaan secara signifikan dari versi sebelumnya. Namun telah dibekali sistem injeksi.
Tips & Modifikasi | 12 January 2020
Honda ADV150 menjadi salah satu motor matik yang cukup diminati oleh bikers Indonesia. Namun Honda ADV150 banyak dikeluhkan karena tarikannya yang lemot. Bagaimana cara mengatasinya?
Berita | 12 January 2020
Seorang solo rider asal Inggris, Luke Phillips menempuh perjalanan keliling dunia berjarak hingga 120.000 km. Seperti apa cerita bikers Inggris menempuh perjalanan solo turingnya?
Berita | 12 January 2020
Royal Enfield telah memberhentikan produksi dua model motor di pabrik asalnya, India. Kedua model ini berhenti karena kurangnya permintaan dari pasar lokal.
Tips & Modifikasi | 10 January 2020
Motor injeksi memiliki ECU standar sebagai pengontrol suplai bahan bakar ke mesin. Kira-kira bisa enggak ya motor standard naikan tenaga hanya dengan ganti ECU Racing?
Tips & Modifikasi | 10 January 2020
Modifikasi performa memang kerap dilakukan para pecinta roda dua. Ubahan pada CVT Yamaha NMax ini diklaim bisa mengalami kenaikan tenaga hingga 1,5 dk. Apa saja komponennya?
Berita | 7 January 2020
Berbicara shockbreaker, pasti langsung terlintas brand Ohlins. Selain terkenal, Ohlins juga memiliki harga banderol yang tinggi. Apa kira-kira keistimewaan dari harga mahalnya shockbeaker Ohlins?
Tips & Modifikasi | 5 January 2020
Apakah aman busi iridium dipakai harian? Simak ulasannya berikut ini.
Tips & Modifikasi | 3 January 2020
Apa itu water hammer? Seberapa besar dampaknya pada motor?
Tips & Modifikasi | 29 December 2019
Apa dampaknya jika digunakan untuk harian? Simak ulasannya berikut ini.
Komunitas | 27 December 2019
Sejumlah Komunitas Honda CRF150L menjelajahi alam di daerah Ciwidey, Bandung. Seperti apa keseruannya?