Tips & Modifikasi| 17 June 2017
Produk aftermarket yang dikenal dengan nama V-Rossi di bawah PT Batavia Alumindo Industri, yang dikenal dengan pelek alumunium.
Tips & Modifikasi| 15 June 2017
Salah satu yang menjadi pembeda paling signifikan antara Suzuki Address standar dan Address Playful adalah bodinya. Bukan hanya warna yang lebih atraktif, tapi juga panel bodinya yang lebih tajam.
Tips & Modifikasi| 15 June 2017
PT Suzuki Indomobil Sales (SIS) mengakui jika jagoan baru mereka di segmen sport fairing, yakni Suzuki GSX-R150 sangat mudah dimodifikasi.
Berita| 13 June 2017
Meski jelas-jelas memiliki perbedaan di sektor volume mesin, namun masih ada yang penasaran akan detail perbedaan KTM Duke 250 dan Duke 390. Memang, masih ada juga beberapa detail perbedaannya.
Berita| 13 June 2017
Komunitas pengguna motor Harley Davidson jenis Sportster, yang menamakan dirinya Sportster Indonesia mengadakan acara berbagi di bulan Ramadhan.
Berita| 11 June 2017
Sekarang skutik Yamaha X-Ride tidak lagi bermesin 115 cc, karena sudah berkapasitas mesin 125 cc.
Berita| 11 June 2017
Produk baru yang diluncurkan Yamaha X-Ride 125 bisa dibeli secara cash dan kredit. Nah, ini skema kreditnya.
Berita| 9 June 2017
Setelah hampir tiga tahun peluncurannya, akhirnya PT Suzuki Indomobil Sales (SIS) menghadirkan penyegaran pada skuter global mereka, Address. Versi terbaru yang dirilis di Jakarta Fair hari ini (9/6)
Berita| 9 June 2017
Yamaha meluncurkan X-Ride 125 pada hari kedua Jakarta Fair Kemayoran (9/6). PT Yamaha Indonesia Motor Manufacturing memperkenalkan produk terbaru bergenre skuter adventure berkapasitas mesin 125 cc.
Berita| 9 June 2017
Tanpa seremonial peluncuran resmi, PT Kawasaki Motor Indonesia (KMI) merilis varian baru dari motor dual purpose mereka, KLX150BF Special Edition. Kali ini julukannya, KLX150BF SE-Extreme.
Berita| 9 June 2017
Untuk mengembangkan motor-motor berkapasitas kecil (di bawah 400 cc), baik pabrikan motor asal Austria, KTM dan BMW Motorrad asal Jerman punya strategi yang nyaris mirip. Yakni berpartner dengan India
Tips & Modifikasi| 8 June 2017
Adalah teknik alternatif dari Ronita Digital Printing yang mengubah warna sepeda motor dengan cara water decal. Ini adalah teknik mewarnai yang menggunakan air sebagai wadah atau media pewarnaan.
Berita| 7 June 2017
PT Garansindo Eurosport selaku main distributor Ducati Indonesia, menawarkan program khusus selama bulan Ramadhan ini, untuk jenis Scrambler Sixty2 dan Multistrada S.
Berita| 7 June 2017
Penasaran akan detail skuter listrik Viar Q1? Tenang, kami punya beberapa foto detail dari Q1 yang sedikit banyak bisa membeberkan spesifikasi dari skuter tersebut.
Berita| 6 June 2017
Dunia roda dua di India tengah dihebohkan dengan ramainya spy shot motor sport fairing, TVS Apache RR 310S.