Berita | 30 March 2017
Hanya selisih sehari peluncuran membuat banyak yang penasaran mengenai Honda New Scoopy versi Indonesia dan Thailand.
Berita | 30 March 2017
Honda Scoopy baru resmi mengaspal di Indonesia pada Rabu (29/3), dalam merilis edisi ke-3 dari skuter bertampang retro ini, Honda mengklaim ada tiga elemen kunci. Apa saja?
Berita | 29 March 2017
Setelah bocoran tampang baru dari skuter bertampang retro, Honda Scoopy terlihat di Thailand, hari ini (29/3) PT Astra Honda Motor (AHM) secara resmi meluncurkan skuter bertampang retro tersebut.
Tips & Modifikasi | 23 March 2017
Tak sedikit pemilik Kawasaki Ninja 250 FI dan Yamaha R25 yang beralih tunggangan ke Honda CBR250RR. Namun begitu beralih, banyak yang kebingungan mengenai komponen pendongkrak tenaganya
Berita | 22 March 2017
Bisa dilihat pada gambar di atas, penampilan baru CBR500R lebih segar dengan striping oranye yang berpadu dengan dominasi kelir hitam.
Berita | 17 March 2017
Makin membanggakan, pihak Suzuki Indonesia menyatakan jika 96 persen komponen GSX-R150 dan GSX-R125 adalah kandungan lokal.
Berita | 7 March 2017
Ibarat muscle car yang punya ciri khas mesin berkubikasi besar dan peranti pendongkrak tenaga instan, supercharger, maka motor Hesketh Valiant ini memiliki hal yang serupa.
Berita | 7 March 2017
Hadir sebagai pengganti, tentu Kawasaki Z900 dipersiapkan agar lebih sempurna ketimbang pendahulunya Z800.
Berita | 22 February 2017
Anda tengah mempertimbangkan membeli motor baru di penghujung Februari ini, khususnya dari merek Yamaha? Cek dulu harganya.
Berita | 14 February 2017
Dilahirkan sebagai saudara kembar, pasti banyak yang menyebut jika Suzuki GSX-R150 dan GSX-S150 hanya berbeda pada fairing saja. Namun ternyata ada detail lain yang membuat keduanya berbeda.
Berita | 7 February 2017
Keduanya memang hadir di tahun yang berbeda, namun secara spek dan harga, jelas Honda CRF250 Rally dan Kawasaki KLX250 merupakan rival yang seimbang. Seperti apa?
Berita | 6 February 2017
Waktu peluncuran dua motor penjelajah Honda CRF250 Rally dan Kawasaki Versys-X 250 yang hanya berbeda hitungan bulan di Indonesia membuat keduanya sejajar untuk dibandingkan.
Tips & Modifikasi | 2 February 2017
Melihat fairingnya, sepintas motor berkelir hitam milik tim Trickstar Racing di atas mirip sosok Kawasaki Ninja 250FI andalan mereka di kelas AP250 ajang Asia Road Racing Championship (ARRC).
Berita | 27 January 2017
Seru! Itu yang dirasakan penikmat sepeda motor Tanah Air di awal 2017 ini. Bagaimana tidak, setidaknya ada dua motor baru di kelas yang sama, yakni sport fairing 150 cc yang muncul nyaris berbarengan.
Berita | 24 January 2017
Memanfaatkan momen hadirnya andalan baru MotoGP mereka, yakni Maverick Vinales, PT Yamaha Indonesia Motor Manufacturing (YIMM) turut mengenalkan produk baru mereka di segmen sport fairing 150 cc, R15.