Sport| 17 April 2016
Jonathan Rea kembali jadi jawara di race-2 WSBK Assen, Belanda 2016 pada Minggu (17/4). Di balapan yang sempat diwarnai hujan di awal lomba membuat pimpinan lomba tak bisa ditebak.
Sport| 16 April 2016
Seru! Itulah yang tergambar dari pertarungan race-1 ajang WSBK Assen 2016. Bagaimana tidak, sejak awal lomba, enam rider langsung mencoba merangsek ke depan sebagai pemimpin.
Tips & Modifikasi| 16 April 2016
Pasalnya, meski punya basis desain elegan, tapi dengan kreativitasnya, sosok NMax justru jadi berkesan sporty, tanpa terlihat maksa.
Sport| 15 April 2016
Pembinaan balap berjenjang yang disiapkan PT Astra Honda Motor (AHM) terus dikembangkan. Salah satunya adalah dengan menggelar ajang balap One Make Race (OMR) berkonsep baru Honda Dream Cup
Berita| 13 April 2016
Populasi motor 2-Tak yang makin menipis dengan berakhirnya produksi Kawasaki Ninja 150 membuat sebagian penggunanya cukup bingung mendapatkan kebutuhan pokok motornya.
Berita| 11 April 2016
Perwakilan komunitas dari 17 Paguyuban Motor Honda di Jawa Barat diadu keterampilannya dalam Kompetisi Safety Riding khusus komunitas klub motor yang diadakan oleh PT Daya Adicipta Motora (DAM)
Berita| 11 April 2016
Setelah proses panjang dari Light Weight Super Sports Concept menjadi versi produksi massal, CBR250RR, Honda mulai mematenkan desain headlamp LED pada motor sport fairing tersebut di Eropa.
Berita| 9 April 2016
Yamaha melanjutkan tradisi livery MotoGP yang disematkan pada line up motornya. Sesuai livery kebesaran tim Movistar Yamaha MotoGP edisi tahun 2016, motor-motor produksi Yamaha Indonesia juga berubah.
Berita| 8 April 2016
Selama ini Yamaha MX-King boleh melenggang bebas di segmen bebek 150 cc, karena dua kompetitor utamanya, yakni Suzuki Satria F150 dan Honda Sonic 150R .
Berita| 8 April 2016
Seperti de javu, peluncuran bebek super Honda Winner 150 kemarin (7/4) di Vietnam sontak membuat heboh penggemar otomotif Indonesia.
Berita| 7 April 2016
Tiba-tiba berita mengenai kehadiran motor yang ditengarai sebagai pesaing Yamaha MX-King ini justru lebih dulu hadir di Vietnam.
Berita| 5 April 2016
Seperti diberitakan sebelumnya, Suzuki Indonesia menantang All New Satria F150 untuk melawan motorsport fairing bermesin 250 cc dan moge GSX-R1000.
Berita| 4 April 2016
Meski lulus dalam tantangan 7 detik yang menguji kecepatan akselerasi Suzuki All New Satria F150, namun PT Suzuki Indomobil Sales (SIS) masih belum puas akan performa ayam jago anyarnya.
Sport| 4 April 2016
Wakil tim Aruba.it Racing Ducati, Chaz Davies sukses membalas dendam atas kekalahannya dari rider Kawasaki Racing, Jonathan Rea di ajang WSBK Aragon 2016 pada Sabtu-Minggu (2-3/4).
Berita| 1 April 2016
Memasuki bulan April, ada kabar baik, yakni turunnya harga bahan bakar minyak (BBM) oleh PT Pertamina Persero. Bukan akal-akalan April Mop, tapi memang harga semua jenis BBM turun.