Berita| 20 September 2016
Jika Anda calon konsumen motor Yamaha yang lokasi rumahnya dekat dengan Pegadaian Syariah, maka tak perlu berjauh-jauh datang ke dealer untuk membeli motor impian. Cukup datangi gerai Pegadaian
Berita| 20 September 2016
Bermodal tampilan gahar dengan tema street fighter dan suspensi depan up side down, Yamaha Xabre garapan Yamaha Indonesia juga digemari di pasar luar negeri.
Berita| 18 September 2016
Dua produk PT Astra Honda Motor (AHM) yakni BeAT dan Supra mendapat penghargaan Indonesia Best Brand Award (IBBA) 2016 di Hotel Shangri-la, Jakarta (16/9).
Berita| 16 September 2016
Triono dari Cilodong jadi yang beruntung terpilih pada program 'Oli Italia mengajakmu Touring di Italia', hasil pengundian pertama pada Rabu (14/9) lalu.
Tips & Modifikasi| 16 September 2016
Sebaran foto-foto spy shot sesi pengujian skuter gambot Yamaha XMax 250 di Indonesia makin gencar terlihat di media sosial belakangan ini.
Berita| 15 September 2016
Dari total 400 unit inden Honda CBR250RR di seluruh wilayah Jawa Barat, ternyata ada satu warna favorit yang diincar para konsumen. Apa itu?
Berita| 15 September 2016
Meski baru sebatas pengenalan oleh PT Astra Honda Motor (AHM) di Jakarta, beberapa waktu lalu namun sosok gagah Honda CBR250RR langsung diminati oleh konsumen sepeda motor Honda di Tanah Air.
Berita| 15 September 2016
Di kelas skuter matik premium penjualan Yamaha NMax di Indonesia laris bak kacang goreng.
Berita| 15 September 2016
Meski baru dikenalkan pada pertengahan bulan lalu, namun All New Honda BeAT langsung mendapat hati di kalangan konsumen Indonesia.
Berita| 14 September 2016
Yamaha V-Ixion sukses jadi motor sport terlaris di Indonesia dengan catatan 11.591 unit pada bulan Agustus
Berita| 13 September 2016
Berniat menebus Honda CBR250RR? Siapkan kocek Rp 63 juta sampai Rp 68 juta buat tipe non-ABS.
Tips & Modifikasi| 13 September 2016
Meski statusnya bukan sebagai komponen OEM atau bawaan pabrik, namun beberapa komponen harian sepeda motor juga kerap menjadi sasaran pemalsuan.
Berita| 12 September 2016
Yamaha Mekar Bintaro melakukan pengundian pemenang sepeda motor Yamaha Mio M3 di acara gathering konsumen (9/9) lalu.
Berita| 11 September 2016
Tak kenal maka tak sayang, PT Daya Adicipta Motora (DAM) Honda hadirkan CBR250RR di depan publik Bekasi.
Berita| 10 September 2016
Kabar gembira bagi Anda yang bepergian saat libur panjang pekan ini. Pasalnya PT Pertamina (Persero) Marketing Operation Region III memastikan pasokan BBM aman.