Berita| 18 February 2017
Mulai 14 Februari lalu, PT Yamaha Indonesia Motor Manufacturing (YIMM) mengumumkan untuk kembali memanggil para pemilik R25 dan MT-25.
Sport| 17 February 2017
Setelah menguasai hari kedua sesi tes pra musim MotoGP di Philip Island, Australia kemarin, di hari ketiga, hari ini (17/2) Maverick Vinales kembali menjadi yang tercepat.
Berita| 17 February 2017
Kabar gembira bagi Anda yang berminat membeli motor TVS, namun enggan ke dealer resminya. Langsung saja sambangi gerai minimarket Alfamart.
Sport| 16 February 2017
Setelah hanya mampu menempati posisi ke-4 pada hari pertama Tes Pra Musim MotoGP Australia (15/2) kemarin, maka kali ini, Maverick Vinales menampilkan talentanya.
Sport| 16 February 2017
Sebagai pabrikan pendatang baru di ajang balap MotoGP, tim KTM punya tugas dua kali lipat lebih berat dari pabrikan lainnya.
Sport| 16 February 2017
Rider tim Repsol Honda yang juga juara MotoGP musim lalu, Marc Marquez sukses jadi yang tercepat di hari pertama sesi tes pra musim MotoGP 2017 di Phillip Island, Australia kemarin (15/2).
Berita| 10 February 2017
Setelah dirilis di Indonesia pada 3 Februari lalu, jagoan baru Honda di kelas garuk tanah, yakni CRF250Rally langsung mendapat apresiasi oleh konsumen di Tanah Air.
Berita| 9 February 2017
Meski pameran GIIAS 2017 identik dengan unjuk teknologi dan produk baru dari mobil dan kendaraan niaga. Namun APM motor di Tanah Air juga antusias pada ajang otomotif terbesar di Indonesia tersebut
Tips & Modifikasi| 8 February 2017
Tak hanya menjual dalam kondisi standar, dua motor 'jangkung' dari Honda yakni CRF1000L Africa Twin dan CRF250 Rally juga langsung disiapkan aksesori resminya.
Tips & Modifikasi| 7 February 2017
Setelah berlabur kelir hitam dengan logo sayap besar sebagai kamuflase di sesi tes pra musim World Superbike (WSBK), maka kemarin (6/2) Red Bull Honda resmi merilis tampilan motor baru mereka.
Berita| 6 February 2017
Waktu peluncuran dua motor penjelajah Honda CRF250 Rally dan Kawasaki Versys-X 250 yang hanya berbeda hitungan bulan di Indonesia membuat keduanya sejajar untuk dibandingkan.
Berita| 6 February 2017
Honda CRF250Rally resmi mengaspal pada Jumat (3/2) pekan lalu di Indonesia. Dan kehadiran motor bergenre adventure tersebut membuka sejarah bagi PT Astra Honda Motor (AHM)
Berita| 3 February 2017
Penggemar motor Honda, khususnya motor adventure boleh bernafas lega. Pasalnya hari ini (3/2) PT Astra Honda Motor (AHM) resmi meluncurkan duet motor penjelajah mereka.
Sport| 31 January 2017
Andrea Iannone yang turun menggunakan Suzuki GSX-RR mampu meraih waktu 1 menit 59,452 detik, atau lebih cepat 0,406 detik di depan rider tim Movistar Yamaha, Maverick Vinales.
Sport| 30 January 2017
Meski sudah tak lagi membalap di kelas MotoGP sejak 2013 silam, namun mantan juara dunia, Casey Stoner masih kencang. Buktinya, di hari pertama sesi tes pra musim MotoGP di Sepang, Malaysia (30/1)