Berita| 5 July 2020
Segmen motor bebek super bermesin 150 cc saat ini hanya diramaikan oleh dua pabrikan besar, yakni Honda dan Yamaha. Keduanya pun masing-masing memiliki andalannya, yaitu Supra GTR 150 dan MX King 150.
Sport| 4 July 2020
Pria berdarah Ambon, Maluku tersebut beralasan ingin memulai tantangan baru pada musim 2021 nanti.
Berita| 4 July 2020
Generasi terbaru dari motor Big Bike legendaris Honda CB400SF dikabarkan akan segera hadir. Motor ini pun disinyalir tengah dikembangkan oleh pabrikan berlogo sayap tersebut di Jepang.
Sport| 3 July 2020
Rumor kepindahan pembalap KTM, Pol Espargaro ke Repsol Honda semakin berhembus kencang. Kabarnya, ia akan menggantikan Alex Marquez di tim tersebut untuk bertandem dengan Marc Marquez.
Tips & Modifikasi| 3 July 2020
Vespa bertransmisi otomatis alias matik saat ini menjadi skuter yang digemari. Nah, salah satu bengkel spesialis Vespa matik adalah AJM Skuter.
Sport| 2 July 2020
Maverick Vinales dipastikan bakal terus memperkuat tim Monster Yamaha MotoGP musim 2021 mendatang. Pada musim itu, ia pun turut berganti rekan, dari Valentino Rossi menjadi Fabio Quartararo.
Berita| 1 July 2020
Dua motor mengalami kebakaran pada track-day di garasi pit Sirkuit Barcelona-Catalunya. Hal ini pertama kali diketahui dari akun Twitter @pierremotos yang diunggah pada Minggu (28/6).
Berita| 1 July 2020
Honda SH300i terbaru dilengkapi dengan berbagai teknologi canggih dibandingkan model 2015. Apa saja yang ditawarkan skutik ini?
Berita| 1 July 2020
Ducati Superleggera V4 edisi terbatas unit pertama dengan nomor seri 001 resmi dikirim ke konsumen. Apa saja yang diberikan?
Sport| 30 June 2020
Graziano Rossi yang merupakan ayah dari Rossi pun berbicara terkait kepindahan putranya ke tim satelit Yamaha itu. Apa komentarnya?
Berita| 30 June 2020
Pabrikan motor Suzuki resmi merilis model terbaru dari GSX-S750 edisi livery MotoGP Suzuki Ecstar. Apa keistimewaannya?
Sport| 29 June 2020
Pembalap tim Ducati, Andrea Dovizioso mengalami cedera saat mengikuti ajang balap off-road di Italia. Bagaimana kondisinya?
Berita| 29 June 2020
Seorang mekanik Yamaha berhasil membuat lagu Happy Birthday menggunakan suara knalpot dan mesin. Kreasi dari mekanik tersebut dilakukan dalam rangka merayakan ulang tahun Yamaha Motor Co. ke 65 tahun.
Tips & Modifikasi| 29 June 2020
Camshaft atau biasa juga disebut sebagai noken as, merupakan komponen terpenting dalam sepeda motor. Komponen ini mengatur timing Titik Mati Atas (TMA) dan Titik Mati Bawah (TMB) pada sepeda motor.
Sport| 28 June 2020
Pembalap tim Petronas Yamaha, Fabio Quartararo menjadi salah satu penantang serius yang digadang-gadang dapat mengalahkan dominasi Marc Marquez.