Berita| 3 August 2017
Setelah digempur oleh produk-produk baru seperti Suzuki GSX-S150 dan Yamaha New V-Ixion, PT Astra Honda Motor (AHM) sadar tampang Honda CB150R StreetFire sudah butuh dipoles.
Berita| 28 July 2017
Meski terkesan selalu berseteru, tapi dua pabrikan motor besar asal Jepang, Yamaha dan Honda ternyata bisa kompak dalam membangun pendidikan Indonesia
Berita| 27 July 2017
Tanpa gembar-gembor berlebihan, Pertamina sudah siap untuk melepas bahan bakar minyak dengan spesifikasi Euro IV di Tanah Air.
Berita| 26 July 2017
Lembaga pembiayaan Adira Finance bersiap mengikuti ajang GAIKINDO Indonesia International Auto Show (GIIAS) 2017
Berita| 19 July 2017
Beragam pilihan sepeda motor yang disediakan Honda yang disediakan Honda di GIIAS 2017 untuk menemani aneka gaya hidup serta kesenangan berkendara masyarakat Tanah Air
Berita| 16 July 2017
Cleveland CycleWerks Indonesia lewat PT Sumatra Motor Indonesia selaku agen pemegang merek, resmi mengumumkan kehadirannya di tanah air di kawasan Bintaro pada Kamis (13/7).
Berita| 8 July 2017
Hari ini Sabtu (8/7) PT Yamaha Indonesia Motor Manufacturing (YIMM) merilis lima model dengan livery tim MotoGP, Movistar Yamaha. Kelimanya adalah MX King, Aerox 155 VVA, R25, R15 dan Vixion.
Berita| 8 July 2017
Bukan hanya satu produk Yamaha yang bergrafis MotoGP. Namun 5 sekaligus
Sport| 25 June 2017
Seri ke-8 MotoGP 2017 ini ibarat mereset poin, keempat rider teratas hanya terpaut 11 poin, sehingga peluang juara dunia terbuka lebar buat semua rider dan semua pabrikan.
Berita| 23 June 2017
Mengapresiasi mitra kepolisian Polda Metro Jaya, konsumen dan mekanik Astra Honda Authorized Service Station (AHASS), dan karyawan Wahana Artha Group, Main Dealer sepeda motor Honda Jakarta Tangerang,
Berita| 20 June 2017
Jangan terkecoh judul di atas. Karena, meski PT Astra Honda Motor (AHM) bersama jaringannya siap untuk membawa Honda RC213V-S keliling Indonesia, bukan berarti harus ditunggangi.
Sport| 16 June 2017
Akhir pekan nantin (17-18/6), sirkuit Catalunya, Barcelona-Spanyol bakal jadi tantangan bagi duet rider Astra Honda Racing Team (AHRT) Andi “Gilang” Farid Izdihar dan Dimas Ekky Pratama di ajang CEV
Berita| 12 June 2017
Konsumen yang melakukan transaksi selama periode 1-30 Juni 2017 berkesempatan mendapatkan program penawaran diskon yang menarik dari PT Daya Adicipta Motora (DAM), main dealer Honda Jawa Barat.
Berita| 10 June 2017
Sempat vakum produksi sejak tahun lalu, tiba-tiba di ajang Jakarta Fair 2017, PT Suzuki Indomobil Sales (SIS) kembali menghidupkan skuter nex. Lalu, apa alasan Suzuki menghidupkan lagi nex kali ini?
Berita| 8 June 2017
Di hari pertama ajang Jakarta Fair 2017 kali ini (8/6), PT Penta Jaya Laju Motor selaku distributor KTM di Tanah Air resmi meluncurkan dua jagoan baru mereka di segmen naked bike