Sport | 27 March 2023
Seri perdana motoGP musim 2023 sudah digelar di Sirkuit Portimao, Portugal pada pekan lalu. Format sprint race secara resmi diterapkan pada balapan balapan MotoGP.
Sport | 26 March 2023
Francesco Bagnaia berhasil menjuarai seri MotoGP Portugal 2023 pada Minggu (26/3). Pembalap Ducati Lenovo ini bersaing ketat dengan Maverick Vinales dari Aprilia Racing di posisi kedua.
Sport | 25 March 2023
Format anyar MotoGP 2023, yakni Sprint Race usai terselenggara di Portimao, Portugal pada Sabtu (25/3).
Sport | 25 March 2023
Francesco Bagnaia berhasil menjuarai Sprint Race perdana MotoGP 2023 di Portimao, Portugal pada Sabtu (25/3). Pembalap Ducati Lenovo itu bersaing ketat dengan sejumlah rider sejak balapan dimulai.
Sport | 25 March 2023
Pembalap andalan Repsol Honda, Marc Marquez berhasil meraih pole position di sesi kualifikasi MotoGP Portimao, Portugal pada Sabtu (25/3).
Sport | 7 March 2023
Jorge Martin memiliki tekad yang kuat dengan bukti perfromanya terus meningkat.
Berita | 28 February 2023
Pertama kalinya, Energica ikut ajang pameran motor prestisius di IMOT, Munich, Jerman.
Berita | 14 February 2023
2Wheelers by Glamour Auto Boutique sebagai butik penyedia sepeda motor premium resmi meramaikan pasar roda dua Tanah Air pada Selasa (14/2).
Sport | 12 February 2023
Fabio Quartararo mencoba racikan motor terbaru pada tes tersebut. Salah satunya pembaruan pada paket aerodinamika di motor balapnya itu.
Sport | 28 January 2023
Jelang MotoGP 2023, KTM mengonfirmasi bahwa Pedrosa bakal kembali ambil bagian musim ini. Hal tersebut diungkapkan oleh Francesco Guidotti selaku Manajer Tim KTM.
Berita | 25 January 2023
Untuk musim 2023 sendiri sejumlah pembalap MotoGP diketahui menggunakan helm buatan KYT.
Sport | 24 January 2023
Tim pabrikan Ducati Lenovo resmi meluncurkan tim serta motor balap Desmosedici GP23 untuk hadapi MotoGP 2023.
Sport | 23 January 2023
Salah satu rider yang berganti brand helm adalah pembalap Prima Pramac Racing, Jorge Martin. Lantas, bagaimana detail tampilan helm anyar pembalap bernomor 89 tersebut?
Sport | 20 January 2023
Rumor tersebut santer diperbincangkan setelah ultimatum Marc jika tak ada perubahan di motornya.
Sport | 18 December 2022
2022 menyajikan catatan apik bagi Ducati dan para pembalapnya, baik di MotoGP maupun World Superbike (WSBK). Musim ini, mahkota juara berhasil diraih dalam dua kejuaraan tersebut.