Berita| 13 December 2015
Ada pertanyaan menggelitik saat PT Astra Honda Motor (AHM) merilis CB150R Special Edition pada Jumat (11/12) lalu. Kenapa bukan versi livery Repsol Honda?
Berita| 12 December 2015
PT Astra Honda Motor resmi menghadirkan Honda CB150R StreetFire dengan pilihan warna terbaru, serta aksesoris sebagai edisi spesial, buka limited edition
Tips & Modifikasi| 12 December 2015
Tidak sedikit aksesoris yang ditawarkan produsen untuk para penunggang motor sport fairing 250 cc. Salah satunya adalah body kit untuk memepercantik motor seperempat liter tersebut.
Tips & Modifikasi| 11 December 2015
Dengan desain yang klasik, para penggemar Vespa tak melulu memodifikasinya dengan aliran retro klasik. Kini berkembang tren modifikasi Vespa modern dengan aliran racing style.
Tips & Modifikasi| 9 December 2015
Menjelang akhir tahun, AHRS berikan diskon khusus buat apparel branded seperti sarung tangan Alpinestars, juga sepatu O'Neil dan Apinestars.
Sport| 8 December 2015
Acara yang punya misi menghibur, pengucapan terimakasih pada fans Honda, serta perayaan ditutupnya musim balap 2015 adalah highlight acara ini.
Tips & Modifikasi| 7 December 2015
Lewat undangan resmi yang dikirim ke redaksi OTORIDER.COM, PT Astra Honda Motor (AHM) menyatakan akan merilis produk baru mereka pada Jumat (11/12) nanti.
Tips & Modifikasi| 7 December 2015
Salah satu peranti yang biasa diaplikasi pada motor bergaya balap, baik untuk fun race, harian atau pro, adalah footstep underbone.
Tips & Modifikasi| 6 December 2015
Mungkin banyak yang bertanya, apa maksudnya Yamaha R25 ini dikatakan dual purpose. Ini karena motor dua silinder ini bisa dipakai balap maupun harian.
Sport| 5 December 2015
Ajang Suzuki Asian Challenge 2015 seri terakhir di Sirkuit Buriram, Thailand kedatangan tamu istimewa, yakni rider MotoGP, Aleix Espargaro. Ini motornya!
Komunitas| 5 December 2015
Uji Ketahanan Oli terbaru berlabel Caterpillar, komunitas Campursari Vespa Jakarta Tempuh Perjalanan Hingga 1.000 km mulai dari Jogjakarta hingga Bali. Perjalanan ini berlangsung selama lima hari.
Berita| 4 December 2015
Dengan tongkrongan yang kekar dan modern, Yamaha M-Slaz alias MT-15 versi Thailand mempunyai 4 pilihan warna. Kebet dulu sebelum masuk Indonesia.
Komunitas| 3 December 2015
Cukup unik komunitas ini menamakan dirinya. KUTU Vespa, kepanjangan dari Ketika Usia Tak jadi Urusan. Siapapun dan apapun jenis Vespanya, boleh bergabung.
Berita| 2 December 2015
Kehadiran Kawasaki J125 tengah jadi perbincangan khususnya pecinta skuter matik. Sayangnya, maxi scooter ini tak akan mengaspal di Indonesia.
Berita| 2 December 2015
Semakin dekat dengan peluncurannya, maka foto-foto penampakan dari Suzuki Satria F150 injeksi makin terkuak.