Motor Listrik | 20 May 2021
Era kendaraan listrik semakin ramai dan nyata di depan mata kita. Bukan hanya secara produk, tetapi pemerintah telah memiliki hitungan pajak serta plat nomor yang berbeda pada motor listrik.
Motor Listrik | 20 May 2021
Rakata Motor Indonesia secara resmi telah memperkenalkan dua motor listrik yang meramaikan industri otomotif Indonesia. Kedua motor listrik yang diluncurkan oleh Rakata adalah S9 dan X5.
Motor Listrik | 19 May 2021
Era kendaraan listrik semakin ramai di Indonesia dengan hadirnya banyak merek-merek baru. Salah satunya adalah Rakata yang menghadirkan dua motor listrik yakni S9 dan X5.
Motor Listrik | 18 May 2021
NIU menghadirkan beragam pilihan model, antara lain adalah NQI Sport. Lantas, bagaimana spesifikasi performa dan hasil tes akselerasinya?
Motor Listrik | 14 May 2021
Kawasaki terungkap mendaftarkan nama E-Boost yang diduga bakal digunakan untuk label motor hybrid dan listrik mereka. Perusahaan tersebut sebelumnya ramai dibicarakan mengenai projeject Endeavor.
Motor Listrik | 12 May 2021
Produk motor listrik yang makin ramai datang dari berbagai merek membuat Redaksi OtoRider penasaran untuk mengetesnya. Namun pengetesan kali ini cukup berbeda karena diisi tantangan.
Berita | 9 May 2021
Kawasaki Motor Indonesia (KMI) merupakan pabrikan besar Jepang yang sangat eksis di Tanah Air. Pabrikan raksasa hijau ini banyak digemari anak muda akan motor sport-nya.
Berita | 5 May 2021
PT Astra Honda Motor (AHM) resmi merilis produk naked sport terbarunya, All New CB150R Streetfire. Lantas, bagaimana perbandingan spesifikasi antara CB150R Streetfire baru dan generasi sebelumnya?
Berita | 5 May 2021
All New CB150R Streetfire secara resmi diluncurkan untuk pasar Indonesia dengan harga mulai dari Rp 30 jutaan. Motor naked bike 150 cc ini pun mendapatkan sejumlah ubahan, baik desain dan struktur.
Motor Listrik | 27 April 2021
Era kendaraan listrik semakin ramai di Indonesia, namun beberapa pabrikan besar belum mengeluarkan produknya. Salah satunya adalah Honda yang justru baru berencana mengeluarkan motor listrik di 2024.
Tips & Modifikasi | 23 April 2021
Meski minim perawatan layaknya motor bensin, namun terdapat beberapa hal yang perlu diperhatikan pada motor listrik, khususnya komponen baterai.
Motor Listrik | 22 April 2021
Era kendaraan listrik semakin ramai di Indonesia dengan kedatangan beragam merek-merek baru. Selain Gesits dan BF Goodrich, kini NIU resmi meramaikan pasar motor listrik Tanah Air.
Motor Listrik | 21 April 2021
Motor listrik yang bergerak di model supersport yakni Energica akan segera masuk ke Indonesia. Hal ini telah diungkapkan oleh Denny Utomo selaku CEO PT Utomo International yang akan menjadi APM-nya.
Motor Listrik | 20 April 2021
Era kendaraan listrik cepat atau lambat akan semakin berkembang di Indonesia. PT Utomo International (UTOMOCORP) selaku agen pemegang merek NIU optimis produknya bisa langgeng di tanah air.
Berita | 16 April 2021
Royal Enfield Meteor 350 sendiri resmi mengaspal di Indonesia sejak Maret 2021 lalu. Kini, para penggemar motor bisa melihat dan menjajal produk terbaru Royal Enfield tersebut secara langsung.