Berita| 21 December 2020
Seperti yang telah kami beritakan, Honda PCX 160 telah diperkenalkan di Jepang beberapa waktu lalu. Kehadirannya di Jepang pun lantas menjadi banyak perbincangan para pecinta roda dua di Indonesia.
Motor Listrik| 20 December 2020
Motor listrik United T1800 diluncurkan ke pasar Indonesia pada beberapa waktu lalu. Kendaraan listrik terbaru ini dipasarkan dengan harga Rp 27 juta untuk on the road Jakarta.
Berita| 20 December 2020
Honda CBR250RR akhirnya resmi dirilis di pasar roda dua Malaysia. Lantas, apa saja yang ditawarkan Honda Malaysia pada CBR250RR tersebut?
Motor Listrik| 19 December 2020
Motor Listrik United T1800 secara resmi mengaspal untuk pasar Indonesia sejak beberapa waktu lalu. Sebagai merek baru yang masuk ke dunia otomotif roda dua, tentunya membutuhkan jaringan dealer.
Berita| 19 December 2020
PT Piaggio Indonesia menghadirkan berbagai produk terbaru, salah satunya adalah Medley S 150 ABS. Motor ini sendiri merupakan skuter matic bergaya Eropa yang dipasarkan di Indonesia.
Berita| 18 December 2020
Arai Quantic secara resmi diluncurkan ke pasar global untuk tahun 2021. Model ini dirancang untuk pengendara yang menyukai kecepatan tinggi, perlindungan, dan kenyamanan.
Motor Listrik| 18 December 2020
Salah satu hal yang kerap menjadi keraguan konsumen dalam membeli motor listrik adalah kemampuannya melintasi banjir. Ditambah air adalah musuh utama pada kendaraan berbasis listrik ataupun bensin.
Berita| 18 December 2020
PT Piaggio Indonesia baru saja merilis produk terbarunya, yakni Moto Guzzi V7 III. Motor ini hadir dalam dua pilihan model, yakni Stone dan Racer 10th Anniversary. Lantas, bagaimana sejarahnya?
Motor Listrik| 18 December 2020
Nah, salah satunya adalah Skooth K1S, skuter listrik asal Shanghai yang bisa berdiri tegak tanpa standar. Penasaran? Tonton terus videonya sampai habis ya!
Berita| 17 December 2020
KTM 390 Adventure merupakan motor petualang yang baru-baru ini meluncur untuk pasar Indonesia. Banderol harga yang diberikan pun cukup kompetitif yakni hanya Rp 119 juta untuk on the road Jakarta.
Motor Listrik| 17 December 2020
United saat ini memiliki divisi yang memproduksi dan memasarkan motor listrik di Indonesia, yakni E-Motor. Pada pertengahan 2019 lalu, United E-Motor memperkenalkan enam model motor listriknya.
Motor Listrik| 17 December 2020
Brand motor asal China, CFMoto baru saja meluncurkan merek terbarunya yang berfokus pada motor listrik atau e-bikes dengan nama Zeeho. Sebagai permulaan, konsep skuter listrik Zeeho Cyber dikenalkan,
Motor Listrik| 16 December 2020
NIU menambah line-up produk motor listriknya di akhir tahun 2020 ini. Kali ini, merek baru yang satu ini meluncurkan skuter listrik NQi Sport dan GOVA 03 ke pasar Indonesia.
Berita| 16 December 2020
Moto Guzzi V7 III Stone dan Racer 10th Anniversary resmi diluncurkan ke Tanah Air oleh PT Piaggio Indonesia. Berikut tampilan lengkapnya.
Berita| 15 December 2020
Produk anyar bernama Moto Guzzi V7 III resmi dihadirkan ke Tanah Air oleh PT Piaggio Indonesia. Motor tersebut dirilis dalam dua pilihan model, yakni Stone dan Racer 10th Anniversary.