Sport| 29 May 2016
Sebagai rider tuan rumah, patut bagi Tom Sykes dari tim Kawasaki Racing untuk mempersembahkan gelar juara. Namun, hal ini hampir lepas di race-1 WSBK Donington Park
Sport| 27 May 2016
Episode kedua The Doctor Series ini menggambarkan dengan jelas hubungan emosional yang sangat kuat antara VR46 dengan Mugello, balap Grand Prix di perbukitan Tuscan Italia itu.
Berita| 27 May 2016
Seperti kami ulas sebelumnya mengenai fitur dan spesifikasi skuter anyar, Piaggio Medley 150 ABS. Kali ini kami coba tampilkan galeri fotonya.
Berita| 26 May 2016
Besarnya pasar sepeda motor di Indonesia diiringi juga dengan pertumbuhan penjualan komponen aftersales-nya. Salah satu yang gencar mengembangkan jaringan penjualan adalah Federal Parts.
Berita| 26 May 2016
PT Piaggio Indonesia baru saja merilis empat produk anyar (25/5), yang salah satu diantaranya, yaitu Medley 150 ABS, belum pernah mengaspal sebelumnya di Indonesia.
Berita| 25 May 2016
Seperti dikabarkan sebelumnya, hari ini (25/5) PT Piaggio Indonesia langsung merilis empat produk anyar mereka di Jakarta. Keempat produk baru tersebut adalah sebagai berikut.
Berita| 24 May 2016
Kabar baik buat Anda yang mengidamkan motor baru Honda Supra GTR 150. Pasalnya, tak butuh waktu lama bagi Anda untuk mendapatkannya di dealer terdekat.
Berita| 24 May 2016
Pelaksanaan GIIAS Makassar Auto Show 2016 di Four Points by Sheraton pada 18 – 22 Mei terbilang sukses. Sejumlah indikator yang menunjukkan kesuksesan pameran otomotif ini.
Sport| 22 May 2016
Juara dunia bertahan Moto2, Johann Zarco berhasil mematahkan perjuangan Baldassarri untuk meraih gelar kemenangan Moto2 pertamanya.
Sport| 22 May 2016
Brad Binder akhirnya menjuarai Moto3 Mugello dengan melakukan aksi slipstreaming terhadap Fabio Di Giannantonio.
Sport| 22 May 2016
Rossi tak bisa menyelesaikan balap pada seri keenam MotoGP di sirkuit Mugello, Italia. Asap putih pekat keluar dari knalpot. Mirip masalah yang dialami Lorenzo pada saat sesi pemanasan pagi harinya.
Sport| 22 May 2016
Valentino Rossi mengaku beruntung bisa dapat posisi pole position pada laga kandangnya di sirkuit Mugello, Italia
Sport| 21 May 2016
Rider Federal Oil dan Aspira, Sam Lowes akan start terdepan pada seri keenam Moto2 di sirkuit Mugello, Italia.
Sport| 21 May 2016
VR46 sebelumnya sudah menganjurkan para fansnya untuk menunjukkan rasa hormat pada semua rider MotoGP pada seri Mugello akhir pekan ini.
Sport| 20 May 2016
Yonny Hernandez sukses mencatatkan waktu tercepat selama sesi latihan pertama MotoGP Italia (20/5). Sementara Rossi lebih fokus latihan start.