Berita | 15 April 2021
Royal Alloy merupakan skuter klasik yang telah mengaspal di Indonesia sejak tahun 2020 kemarin. Namun PT Utomo International (UTOMOCORP) baru akan meresmikan peluncurannya di tahun 2021 ini.
Motor Listrik | 15 April 2021
Energica merupakan merek motor listrik dengan performa tinggi layaknya sebuah motor gede alias moge. Kabar baiknya merek tersebut akan mengaspal dan didistribusikan di Indonesia pada tahun ini.
Berita | 14 April 2021
Seperti kami beritakan kemarin, Italjet Dragster sudah dipastikan masuk Indonesia di tahun ini. Bahkan, bagi peminatnya sudah bisa melihat wujudnya secara langsung pada tanggal 15 April mendatang.
Berita | 13 April 2021
Royal Alloy merupakan merek motor asal Inggris yang menghadirkan skuter-skuter ikonik. Merek yang satu ini telah masuk ke pasar Indonesia sejak awal tahun 2020 lalu.
Berita | 13 April 2021
Pasar sepeda motor di Indonesia ternyata masih cukup dilirik oleh merek-merek yang belum masuk ke Indonesia. Bahkan dalam waktu dekat, terdapat tiga merek baru yang akan meramaikan pasar otomotif.
Berita | 11 April 2021
Yamaha memulai segmen skutik entry level-nya dengan mesin berkapasitas 125 cc. Tidak seperti pabrikan lainnya yang memulai segmen entry level di kapasitas mesin 110 cc.
Komunitas | 11 April 2021
Komunitas dan Konsumen Gear 125 mengikuti morning ride yang diselenggarakan langsung oleh PT Yamaha Indonesia Motor Manufacturing. Ajang ini mengajak komunitas dan konsumen berkeliling DKI Jakarta.
Berita | 10 April 2021
Continental GT 650 menjadi salah satu line-up motor yang dihadirkan Royal Enfield ke Indonesia. Penasaran bagaimana impresi penggunaan sehari-hari dari Royal Enfield Continental GT 650 ini?
Berita | 6 April 2021
Yamaha Indonesia kini tampak gencar memasarkan motor-motor matic andalannya. Meski demikian, pabrikan bergambar garpu tala itu memiliki rentang model lain dari bebek hingga sport.
Sport | 5 April 2021
Pembalap tim Indonesian Racing Gresini Moto3, Jeremy Alcoba mengalami nasib kurang baik saat menjalani seri Doha, Qatar pada Minggu (4/4).
Sport | 5 April 2021
Berikut posisi klasmen sementara MotoGP 2021 serta perolehan poin usai seri Doha, Qatar.
Berita | 5 April 2021
Pihak Kepolisian Indonesia telah diketahui menggunakan motor besar keluaran BMW Motorrad yaitu K 1600 Bagger. Motor Kepolisian ini disebutkan sebagai kendaraan pengawalan VVIP seperti Presiden.
Sport | 4 April 2021
Usai menjalani sesi kualifikasi MotoGP Doha 2021, Espargaro bahkan meraih hasil kurang maksimal. Dirinya hanya mampu mengamankan posisi start ke-15.
Tips & Modifikasi | 4 April 2021
Lantas, apakah R 18 First Edition bisa berubah gaya layaknya varian R 18 Classic?
Berita | 4 April 2021
Pihak Kepolisian Indonesia baru-baru ini terlihat menggunakan motor dari BMW Motorrad yang cukup besar yakni BMW K1600 Bagger. Disebutkan motor jenis ini merupakan kendaraan andalan.