Berita| 10 November 2019
Kehadiran Yamaha MT-25 mengingatkan pada wajah adiknya, MT-15. Karena itu, kami membawa kedua motor ini untuk dites bareng dalam satu video. Selamat menyaksikan!
Berita| 9 November 2019
Suzuki merilis motor petualang baru yang siap menjelajah di ajang otomotif EICMA 2019, yakni V-Storm 1050. Motor besar petualang ini hadir dalam dua varian, yakni Standard dan XT.
Berita| 9 November 2019
Kymco RevoNEX Electric merupakan motor konsep yang diperkenalkan oleh Kymco Global di pameran otomotif EICMA 2019. RevoNEX Electric dikabarkan hadir sebagai motor sportsbike berperforma tinggi
Berita| 8 November 2019
Suzuki V-Storm 1050 model 2020 meluncur di ajang otomotif EICMA 2019. Motor besar petualang dari Suzuki ini sebelumnya telah terungkap melalui sebuah teaser minggu lalu
Berita| 8 November 2019
Motor yang masuk ke kategori skutik premium ini memang mendapatkan sejumlah perhatian dari pecinta sepeda motor. Tim Redaksi OtoRider pun berkesempatan menjajal motor ini selama beberapa hari.
Berita| 7 November 2019
Pada EICMA 2019, KTM telah meluncurkan KTM 1290 Super Duke R dan 390 Adventure.
Berita| 7 November 2019
Kedua line up yang memulai debut pertama kali tersebut adalah Bronx 975 dan Pan America 1250.
Berita| 6 November 2019
Kemunculan motor model 2020 ini juga menjadi world premiere pada ajang tersebut.
Berita| 6 November 2019
Tak hanya tampilan, motor bergaya cruiser ini turut mendapat sentuhan ubahan pada sektor performanya, seperti penggunaan slipper clutch, lampu LED, serta knalpot terbaru.
Berita| 5 November 2019
Suzuki GSX250R adalah kandidat menarik buat mengisi pasar 250 cc sport fairing di Indonesia. Ini adalah profilnya saat kami temui langsung di Jepang.
Berita| 4 November 2019
Jelang EICMA 2019, Yamaha hadirkan Yamaha Tracer 700 generasi terbaru bergaya adventure.
Berita| 3 November 2019
Edisi terbatas ini hadir dengan dua pilihan warna, yakni Orange Tramonto dan Grey Stile.
Berita| 31 October 2019
Akhirnya Cleveland Cyclewerks Indonesia menghadirkan motor retro semimoge andalannya. Ya, ini adalah Ace 400 Cafe.
Berita| 31 October 2019
Kabar kehadiran Honda CBR1000RR Fireblade model 2020 semakin berhembus kencang. Mungkinkan akan hadir di EICMA 2019?
Tips & Modifikasi| 28 October 2019
Dibekali mesin berkapasitas 400 cc, bagaimana dengan lokasi dan biaya servisnya?