Sport | 16 October 2015
Setelah di FP1 hanya finish di urutan kedua, akhirnya Marquez mampu finish tercepat di sesi kedua.
Sport | 16 October 2015
Alex Rins akhirnya jadi peraih posisi terdepan saat FP2 Moto2 Australia (16/10). Pembalap andalan Paginas Amarilas HP ini mampu torehkan 1 menit 33,106 detik.
Berita | 16 October 2015
Penasaran seperti apa superbike Aprilia yang baru saja dilansir di Jakarta? Yuk, coba tengok spesifikasinya.
Sport | 16 October 2015
Sam Lowes jadi satu-satunya pembesut Speed Up yang menunjukkan tajinya dalam kondisi lembab dan hujan.
Sport | 16 October 2015
Lorenzo sukses tercepat pertama, disusul Marc Marquez dan Valentino Rossi.
Berita | 12 October 2015
Honda Motor Eropa akhirnya secara resmi merilis penampakan awal Honda CBR500R untuk model 2016 mendatang. Dari teaser yang disebar, motor ini mendapat beberapa penyegaran.
Tips & Modifikasi | 11 October 2015
Bentuk kasih sayang seorang ayah kepada anaknya pasti bermacam-macam. Salah satunya yang dilakukan oleh Hendry Wijaya dengan menghadiahkan motor modifikasi Yamaha R25 untuk putrinya.
Sport | 11 October 2015
Sudah tak terbendung lagi, Johann Zarco memenangkan MotoGP Motegi 2015, padahal ia baru saja dinobatkan Juara Dunia Moto2.
Sport | 10 October 2015
Sang juara dunia Moto2 2015 pun menguasai Pole Position, sementara Tito Rabat tetap harus absen akibat cedera membekapnya.
Sport | 10 October 2015
The Spaniard bisa bikin semua lupa kalau ia sempat cedera awal pekan kemarin. Bagaimana tidak, ia bukan cuma konsisten mempertahankan posisi terdepan, catatan waktunya juga makin tajam!
Sport | 10 October 2015
Alex Rins yang kemarin hanya finish di belakang Johann Zarco, di FP3 akhirnya sukses berada terdepan.
Sport | 9 October 2015
Jorge Lorenzo tak mengendurkan performanya dan semakin kencang pada sesi latihan dua.
Sport | 9 October 2015
Tito Rabat akhirnya mengumumkan mundur dari kancah Moto2, berbarengan dengan sesi latihan 2 Moto2 Motegi. Rabat memilih mundur dari kejuaraan karena cedera yang menderanya.
Sport | 9 October 2015
Lorenzo sukses buka FP1 Motegi dengan jadi yang tercepat disusul Iannone dan Rossi. Sementara Yamaha dan Honda menurunkan rider penguji mereka untuk ikutan balap di Motegi.
Sport | 9 October 2015
Thomas Luthi sukses mengawali sesi pertama latihan Moto2 Motegi dengan jadi yang tercepat. Sedangkan Tito Rabat yang baru selesai operasi nekat balapan.