Berita| 1 July 2020
Honda menjadi salah satu pabrikan motor yang masih menghadirkan skutik bermesin 110 cc di Indonesia. Skutik tersebut di antaranya adalah BeAT, Genio, serta Scoopy.
Berita| 1 July 2020
Adaptive Cruise Control merupakan teknologi yang cukup populer di dunia otomotif roda empat. Namun pada industri sepeda motor, teknologi ini belum dihadirkan di pasaran.
Berita| 1 July 2020
Dua motor mengalami kebakaran pada track-day di garasi pit Sirkuit Barcelona-Catalunya. Hal ini pertama kali diketahui dari akun Twitter @pierremotos yang diunggah pada Minggu (28/6).
Berita| 1 July 2020
Honda SH300i terbaru dilengkapi dengan berbagai teknologi canggih dibandingkan model 2015. Apa saja yang ditawarkan skutik ini?
Berita| 29 June 2020
MV Agusta dikabarkan tengah melakukan pengembangan pada generasi terbaru model F3 800. Pabrikan motor asal Italia ini pun diduga akan meluncurkan motor supersport 3-silinder itu pada 2021 mendatang.
Tips & Modifikasi| 29 June 2020
Camshaft atau biasa juga disebut sebagai noken as, merupakan komponen terpenting dalam sepeda motor. Komponen ini mengatur timing Titik Mati Atas (TMA) dan Titik Mati Bawah (TMB) pada sepeda motor.
Berita| 29 June 2020
Honda Livo dikabarkan siap untuk diluncurkan untuk pasar India dalam waktu dekat-dekat ini. Honda Livo dikabarkan siap untuk diluncurkan untuk pasar India dalam waktu dekat-dekat ini.
Berita| 28 June 2020
Kabarnya motor ini akan dipasarkan dengan merek Keeway dibawah naungan PT Benelli Motor Indonesia. Namun ternyata motor ini telah diluncurkan lebih dulu di Eropa dengan merek Bullit V-Bob 250.
Berita| 28 June 2020
All New Honda PCX terus digadang-gadang akan kehadiran generasi terbarunya. Skutik premium pabrikan sayap merah ini digosipkan akan memiliki peningkatan di sektor mesin dan fitur.
Sport| 27 June 2020
Pembalap MotoGP tim Petronas Yamaha, Franco Morbidelli ungkapkan rasa senangnya jika benar Valentino Rossi bakal bergabung di tim tersebut.
Berita| 27 June 2020
Keduanya dipasarkan sebagai skutik entry level dengan kapasitas mesin 110 cc. Lantas apa yang membedakan antara All New BeAT dan Genio ya kira-kira?
Berita| 27 June 2020
Pemeran motor Jerman yakni INTERMOT 2020 telah resmi dibatalkan dan telah dipublikasikan beberapa waktu lalu. Kini salah satu ajang pameran motor kelas dunia yakni EICMA Show 2020 resmi dibatalkan.
Tips & Modifikasi| 27 June 2020
SupraX 125 memang cukup handal di kelas motor bebek. Akan tetapi dengan tangan yang cukup handal, motor ini dapat dimodifikasi menjadi 250 cc dengan kapasitas mesin dua silinder.
Berita| 27 June 2020
Kawasaki Indonesia secara resmi merilis tanggal peluncuran Ninja ZX-25R. Kapan waktunya?
Komunitas| 27 June 2020
PT Daya Adicipta Motora (DAM) selaku Main Dealer Motor dan Suku Cadang Honda di Jawa Barat mengajak para biker mengadakan silaturahmi secara daring. Apa yang dibahas?