Sport| 12 February 2020
Alex Rins telah mengkonfirmasi rumor bahwa Suzuki akan bergabung dengan rivalnya di MotoGP untuk menggunakan Holeshot Device. Perangkat ini disebut-sebut dapat membantu pembalap pada saat start.
Sport| 12 February 2020
Musim balap MotoGP 2020 akan segera dimulai pada 8 Maret 2020 yang digelar di Losail, Qatar. Namun, jelang seri pertama tersebut, sejumlah tim telah resmi meluncurkan sosok pembalap serta motor baru.
Sport| 11 February 2020
Tes pramusim MotoGP 2020 telah dilangsungkan beberapa pekan lalu di Sirkuit Sepang, Malaysia. Dalam sesi ini, biasanya setiap tim memanfaatkannya untuk menguji sejumlah fitur terbaru.
Sport| 10 February 2020
Fabio Quartararo melakukan debut yang cukup baik di ajang tes MotoGP Sepang. Menunggangi Yamaha YZR-M1 terbaru, membuatnya melesat meninggalkan Valentino Rossi hingga Marc Marquez.
Sport| 9 February 2020
Usai memutuskan pensiun sebagai pembalap MotoGP musim lalu, Jorge Lorenzo akhirnya kembali ke lintasan sebagai pembalap tes Monster Yamaha.
Berita| 8 February 2020
Suzuki Ecstar memperkenalkan jajaran tim, pembalap, serta motor terbarunya di MotoGP 2020. Berikut detail foto lengkap tampilan livery dan Motor Baru MotoGP 2020 Tim Suzuki Ecstar.
Berita| 8 February 2020
Valentino Rossi sebagai legenda dari ajang balap MotoGP kembali menyambangi Indonesia. Kedatangan Rossi kali ini diwarnai dengan jumpa para penggemarnya.
Sport| 8 February 2020
Tim balap MotoGP, Suzuki Ecstar resmi mengenalkan motor baru beserta pembalapnya untuk musim 2020. Bagaimana tampilannya?
Sport| 7 February 2020
Kawasaki Racing Team umumkan pembalap serta motor terbarunya yang akan digunakan pada WSBK 2020.
Berita| 6 February 2020
Tim Suzuki Ecstar MotoGP 2020 mengonfirmasi akan melakukan peluncuran resmi tim balapnya. Kapan?
Berita| 6 February 2020
Motul Indonesia luncurkan produk pelumas barunya. Bagaimana spesifikasi dan harganya?
Berita| 6 February 2020
PT Astra Honda Motor (AHM) secara resmi merilis model terbaru dari Honda CRF1100L Africa Twin Adventure Sports.
Berita| 6 February 2020
PT Astra Honda Motor akan membawa 10 pembalap binaannya untuk berlaga di ajang balap level Asia pada tahun ini.
Sport| 5 February 2020
Sebanyak 12 pembalap muda turut diumumkan PT Astra Honda Motor (AHM). Pengumuman dilakukan bersamaan peluncuran tim balap MotoGP serta pengenalan motor terbaru pabrikan motor berlogo sayap tersebut.
Berita| 5 February 2020
Dua pembalap MotoGP dari Yamaha, Valentino Rossi dan Mavrick Vinales kembali menyambangi Indonesia untuk menyapa para penggemarnya. Mereka juga memberikan komentar tentang Yamaha NMax.