Komunitas| 1 September 2021
Aerox Sunset Slazh digelar bersama dengan komunitas Yamaha Aerox Club Indonesia (YACI) Palembang dan Aerox Prabumulih.
Berita| 31 August 2021
Vespa 946 Christian Dior merupakan skutik premium hasil kolaborasi antara Piaggio dan rumah mode Christian Dior. Namun beberapa waktu belakangan banyak yang menjualnya dengan harga fantastis.
Tips & Modifikasi| 30 August 2021
Ban merupakan komponen sepeda motor yang sangat penting karena bersentuhan langsung dengan permukaan jalan. Oleh karenanya, ban perlu diperiksa dengan teliti karena menyangkut keselamatan.
Sport| 30 August 2021
Aleix Espargaro berhasil meraih podium yang mencatat sejarah bagi tim pabrikan Aprilia. Pasalnya tim asal Italia itu belum berhasil menempatkan pembalap dan motornya di podium sejak proyek RS-GP.
Berita| 30 August 2021
Bagi pengendara yang masa Surat Izin Mengemudi (SIM) telah habis selama masa PPKM DKI Jakarta, tidak perlu membuat baru. Karena Polda Metro Jaya kembali menghadirkan dispensasi.
Berita| 30 August 2021
Motor bekas menjadi banyak pilihan sejumlah kalangan masyarakat Indonesia dalam memiliki kendaraan. Terutama untuk membeli skuter matik alias skutik, lantas apa saja pilihannya di bawah Rp 10 juta?
Sport| 30 August 2021
Dari hasil balapan seri Inggris itu, bagaimana posisi klasemen sementara perebutan gelar juara dunia MotoGP 2021?
Berita| 29 August 2021
Valentino Rossi memulai akhir pekan MotoGP Inggris dengan capaian yang jauh lebih baik dari seri lainya. Pada latihan bebas, pembalap Yamaha itu mencapai posisi 10 besar.
Sport| 28 August 2021
Valentino Rossi berhasil mencapai 10 besar terbaik dalam latihan bebas di MotoGP Inggris yang berlangsung di Sirkuit Silverstone. Bahkan pembalap dengan nomor 46 ini sempat berada di posisi kelima.
Sport| 28 August 2021
Sejalan dengan pengerjaan Sirkuit Mandalika di Nusa Tenggara Barat, Lombok, kini ada kabar baik untuk para pecinta MotoGP di Indonesia. Telah diresmikan bahwa Indonesia menjadi tuan rumah.
Sport| 28 August 2021
Seri ke-12 MotoGP 2021 bakal segera digelar di Silverstone, Inggris pada Minggu (29/8). Sejumlah pembalap pun bersiap menghadapi seri tersebut, tak terkecuali Marc Marquez dan Valentino Rossi.
Tips & Modifikasi| 27 August 2021
Motor bekas menjadi salah satu alternatif untuk memiliki kendaraan roda dua. Mengingat motor bekas memiliki harga banderol yang jauh lebih murah dibandingkan dengan membeli baru.
Berita| 27 August 2021
Selama bulan Juli hingga Agustus 2021 ini, Pemerintah Indonesia menerapkan kebijakan Pemberlakuan Pembatasan Kegiatan Masyarakat (PPKM). Kebijakan ini berlangsung di sejumlah kota-kota besar.
Tips & Modifikasi| 27 August 2021
Lalu, apa saja hal-hal yang bisa dilakukan pemilik motor sport fairing agar kendaraannya tetap terjaga dengan baik?
Sport| 27 August 2021
Berbekal rentetan prestasi mentereng, mengapa Rossi tak memutuskan pensiun saat berada di puncak kejayaan karirnya?