Tips & Modifikasi | 14 April 2021
Meski menjalani puasa, aktivitas sehari-hari pun tetap dilakukan, antara lain mobilitas menggunakan motor. Oleh sebab itu, kondisi fisik dan konsentrasi ketika berkendara tetap perlu diperhatikan.
Komunitas | 14 April 2021
Ikatan Motor Honda Jawa Barat (IMHJB) merupakan paguyuban yang menyatukan seluruh komunitas Honda. Paguyuban ini didirikan untuk menjadi tempat bersilaturahmi, berbagi pengalaman, dan ilmu.
Berita | 13 April 2021
Pasar sepeda motor di Indonesia ternyata masih cukup dilirik oleh merek-merek yang belum masuk ke Indonesia. Bahkan dalam waktu dekat, terdapat tiga merek baru yang akan meramaikan pasar otomotif.
Berita | 13 April 2021
Skutik 125 cc menjadi andalan Yamaha Indonesia Motor Manufacturing (YIMM) untuk kelas pasar entry level. Di kelas ini, Yamaha memiliki sembilan rentang model yang berbeda.
Berita | 13 April 2021
Kawasaki menjadi salah satu pabrikan motor yang menghadirkan motor tipe klasik. Ragam pilihan pun disediakan, di antaranya adalah W175 dengan tiga pilihan varian, yakni Standard, TR, dan Cafe.
Berita | 12 April 2021
Pemerintah Indonesia telah resmi melarang semua kalangan untuk melakukan mudik lebaran. Larangan yang berlaku mulai 6 hingga 17 Mei 2021 ini cukup berdampak ke sejumlah stakeholder.
Tips & Modifikasi | 11 April 2021
Agar suspensi tetap awet, Ade memberikan salah satu tipsnya, khususnya saat motor melintasi jalanan tidak rata.
Komunitas | 11 April 2021
Komunitas dan Konsumen Gear 125 mengikuti morning ride yang diselenggarakan langsung oleh PT Yamaha Indonesia Motor Manufacturing. Ajang ini mengajak komunitas dan konsumen berkeliling DKI Jakarta.
Berita | 10 April 2021
Lantas, bagaimana detail spesifikasi serta banderol harga terbaru Kawasaki W175 dan Yamaha XSR155 per April 2021?
Tips & Modifikasi | 10 April 2021
Agar perjalanan touring tetap aman dan nyaman, terdapat beberapa hal yang perlu dilakukan sebelum berkendara. Ludhy Kusuma, Safety Riding Development Section Head PT DAM memberi penjelasannya.
Berita | 8 April 2021
Kawasaki Motor Indonesia (KMI) merupakan salah satu pabrikan besar Jepang yang sangat eksis di tanah air. Pada tahun 2021, pabrikan raksasa hijau ini masih menjajakan sejumlah segmen motor sport-nya.
Berita | 7 April 2021
Nah, kali ini kami akan lebih fokus dengan ubahan minimalis yang dapat dilakukan pada WR 155R, ya tentunya bergaya supermoto.
Tips & Modifikasi | 7 April 2021
Tren modifikasi pun terjadi pada beragam model motor, salah satunya kategori Maxi Yamaha, yakni All New NMax 155.
Berita | 6 April 2021
Yamaha WR 155R merupakan salah satu produk yang diluncurkan pada penghujung 2019 lalu. Motor ini pun ikut meramaikan segmen off-road 150 cc yang ada di Indonesia.
Berita | 6 April 2021
Jalanan yang sepi, kerap dijadikan ajang untuk adu kecepatan dengan kendaraan lain. Biasanya hal ini kerap terjadi di malam hari, dimana volume kendaraan telah berkurang.