Berita| 28 June 2016
Honda Jawa Barat menjalin kerjasama dengan Telkomsel untuk menghadirkan layanan T-Bike, fitur mobile tracking yang membuat fitur keamanan motor makin terjaga.
Berita| 25 June 2016
Yamaha Sediakan 8 Pos Jaga dan 35 Bengkel Jaga di Mudik Wisata Asik 2016 menyambut pemudik Lebaran dan Arus Balik 2016
Berita| 21 June 2016
Harley Davidson memberikan visi ke depannya dengan sebuah motor bertenaga listrik.
Berita| 20 June 2016
Dengan banyaknya varian yang ditawarkan saat ini, Yamaha Eropa berniat menghentikan produksi dari dua varian motor mereka untuk tahun depan.
Berita| 19 June 2016
Berkembangnya aliran modifikasi retro di Indonesia turut dilirik pabrikan motor yang menggelontorkan model tersebut. Mulai dari merek Jepang hingga Eropa ikut bermain.
Berita| 17 June 2016
Bada bulan Ramadan ini, PT Daya Adicipta Mustika (DAM) menyajikan paket service 2 in 1, servis sebelum dan setelah Hari Raya hanya Rp 120 ribu.
Sport| 17 June 2016
Karena balap dihelat malam, penerangan jadi krusial. VSC mampu memberi kualitas penerangan lebih baik. Selain lebih safety, balap juga kian ramai.
Sport| 15 June 2016
Pada balap MotoGP seri Assen akhir Juni nanti, kedua rider tim Movistar Yamaha, Valentino Rossi dan Jorge Lorenzo dikabarkan akan memakai sasis baru pada motor mereka.
Berita| 13 June 2016
Viar Adventure 250 cc ini disebut menggunakan mesin Zhongshen dari China yang berteknologi fuel injection. Kabarnya, akhir tahun ini akan keluar di Indonesia.
Berita| 10 June 2016
SCR950 Scrambler. Motor bergenre sport klasik ini menambah satu model lagi dari jajaran kuda besi bertampang jadul dari Yamaha.
Berita| 10 June 2016
GAIKINDO (Gabungan Industri Kendaraan Bermotor Indonesia) mengumumkan persiapan penyelenggaraan pameran otomotif, GAIKINDO Indonesia Auto Show (GIIAS) 2016.
Berita| 10 June 2016
PT Pertamina (Persero) mendukung penuh pertumbuhan industri otomotif tanah air dengan menjadi sponsor utama GAIKINDO Indonesia International Autoshow (GIIAS) 2016
Berita| 7 June 2016
PT Piaggio Indonesia (PID), Agen Pemegang Merek untuk empat merek legendaris asal Italia Piaggio, Vespa, Moto Guzzi, dan Aprilia meresmikan dealer pertamanya di Solo
Sport| 6 June 2016
Ajang balap ketahanan Asia Dream Endurance Race (ADER) di sirkuit Suzuka, Jepang pada pada Minggu (5/6) menjadi pembuktian rider muda Indonesia untuk berprestasi.
Berita| 3 June 2016
Sebagai bentuk konsistensi dan komitmennya dalam menyiapkan tenaga muda terampil di dunia pendidikan, PT Astra Honda Motor (AHM) menggelar Final Uji Kompetensi Teknik Sepeda Motor