Berita | 20 May 2020
Merek motor Bajaj dikabarkan akan segera merilis produk terbarunya yang diberi nama All New Pulsar RS400. Seperti apa detail tampilannya?
Berita | 19 May 2020
Aryan Hossein Alipour merupakan perancang otomotif dari Iran-India yang sedang berada di Turin. Konsep streetfighter elektrik yang dibuatnya terinspirasi dari Yamaha FZ-16 asli.
Berita | 17 May 2020
Divisi BMW M Performance telah memenuhi hasrat para pecinta mobil selama lima dekade. Jika dalam industri sepeda motor, BMW Motorrad ingin memiliki seusatu yang sama dengan menghadirkan HP Line-up.
Berita | 14 May 2020
Motor bermesin 4-Tak saat ini mendominasi hampir seluruh produk pabrikan roda dua. Akan tetapi, berbeda dengan yang dilakukan Aprilia.
Berita | 10 May 2020
Kawasaki Ninja series merupakan motor sport yang sangat legendaris di Indonesia. Pasalnya Ninja sempat menjadi pioneer dalam kancah motor sport full fairing di tanah air.
Berita | 8 May 2020
Aprilia GPR150 ABS secara resmi diluncurkan di pasar China beberapa waktu lalu. Lantas apakah Aprilia GPR150 ABS mampu bersaing dengan lawannya dari pabrikan Jepang?
Berita | 6 May 2020
Honda CBR600RR generasi terbaru ini akan diluncurkan pada akhir tahun. Tepatnya dalam penyelenggaraan MotoGP Thailand 2020 yang dijadwalkan berlangsung pada 4 Oktober 2020.
Berita | 6 May 2020
Kawasaki telah lama membeli 49% saham dari merek motor Italia, yakni Bimota. Tentunya lewat kerjasama ini, diharapkan banyak hal-hal besar akan terjadi.
Berita | 4 May 2020
Motor sport fairing bermesin 150 cc resmi diluncurkan oleh merek asal Italia, Aprilia. Bagaimana detail spesifikasinya?
Tips & Modifikasi | 4 May 2020
Interceptor 650 dan Continental GT 650, alias The Twins, merupakan motor terbaru yang dipasarkan oleh Royal Enfield. Kedua motor ini berhasil menarik minat para pecintinta motor klasik dan kustom.
Berita | 3 May 2020
Aprilia resmi menghadirkan motor sport fairing terbarunya, GPR150 ABS. Kira-kira berapa harganya?
Berita | 3 May 2020
Berikut OtoRider sajikan daftar lengkap harga motor bebek semua merek per Mei 2020.
Berita | 2 May 2020
Yamaha Indonesia menghadirkan sejumlah produk sepeda motor dengan segmen yang cukup beragam. Keberagaman produk pabrikan ini tentunya mengisi hampir semua kebutuhan konsumen berkendara di Indonesia.
Berita | 30 April 2020
Honda PCX dan Vario tengah digosipkan mendapatkan mesin baru yang lebih kuat yakni 157 cc dengan 4-katup. Kabarnya mesin ini diciptakan untuk mendulang persaingan dengan mesin VVA dari Yamaha.
Berita | 29 April 2020
Suzuki GSX-S300 dikabarkan tengah dikembangkan oleh pabrikan untuk dijual kepada pasar global. Kabar yang beredar motor ini akan menggunakan basis dari Haojue DR300.