Berita | 31 January 2020
Kampanye ini sendiri dilakukan untuk berbagai kalangan masyarakat, mulai dari pelajar hingga komunitas motor Honda.
Tips & Modifikasi | 30 January 2020
Jok pada sepeda motor merupakan perangkat yang menambah kenyamanan pengendaranya. Sebagai perangkat yang memberikan kenyamanan, tentunya tidak luput dari yang namanya perawatan.
Tips & Modifikasi | 30 January 2020
Busa pada bagian dalam jok merupakan komponen penting yang memberikan kenyamanan pada pengendara sepeda motor. Busa yang masih bagus biasanya memiliki tekstur yang empuk.
Tips & Modifikasi | 29 January 2020
Biasanya pengendara kurang memperhatikan bagian jok pada sepeda motornya. Banyak pengendara yang menggunakan perekat untuk menutupi bagian jok yang sudah sobek.
Berita | 29 January 2020
Honda berikan bantuan kepada korban terdampak bencana banjir bandang di Kabupaten Lebak, Banten.
Tips & Modifikasi | 28 January 2020
Selain mesin, bagian yang harus diperhatikan saat motor terendam banjir adalah bagian jok. Lantas bagaimana kondisi jok usai terendam banjir?
Komunitas | 27 January 2020
Komunitas Bandung Owners ADV (BOA), Honda PCX Club Indonesia (HPCI) Chapter Bandung menjelajahi Jawa Barat. Menariknya, turing kali ini mengusung tema 'Blind Ride'.
Berita | 26 January 2020
Kegiatan yang rutin diadakan setiap tahun tersebut diadakan di Gedung Wahana Artha, Gunung Sahari, Jakarta Pusat.
Komunitas | 23 January 2020
Komunitas Bandit Community Indonesia (BCI) rayakan ulang tahunnya yang pertama. Seperti apa keseruanya?
Tips & Modifikasi | 22 January 2020
Terdapat dua komponen motor injeksi yang dapat dimodifikasi untuk menambah performa, yakni ECU dan Piggyback. Kira-kira apa saja kelebihan dan kekurangan penggantian ECU atau piggyback?
Tips & Modifikasi | 22 January 2020
Motor injeksi memiliki Electronic Control Unit (ECU) yang berperan sebagai otak sistem pembakaran motor. Namun banyak yang memodifikasinya menggunakan Piggyback. Kira-kira apa efek sampingnya?
Komunitas | 22 January 2020
Sebanyak 50 anggota komunitas Honda Jakarta dan Tangerang mengawali tahun dengan berbagai kegiatan. Seperti apa keseruan kegiatan komunitas Honda tersebut? Simak ulasannya berikut ini.
Berita | 18 January 2020
Bencana banjir bandang serta tanah longsor di kawasan Lebak, Banten, mengakibatkan sejumlah lokasi desa masih terisolasi. Wahana Artha Group memberikan bantuan sosial langsung ke lokasi bencana.
Tips & Modifikasi | 14 January 2020
Apa saja yang harus diperhatikan ketika mau melakukan bore up mesin?
Berita | 14 January 2020
LG Chemical berencana lakukan kerja sama dengan Kementerian Perindustrian kembangkan motor listrik.