Berita| 19 January 2017
Lewat undangan resmi yang dikirim Yamaha Indonesia Motor Manufacturing (YIMM) pada redaksi Otorider.com kemarin (18/1), pabrikan berlogo garpu tala tersebut mengabarkan peluncuran produk anyarnya.
Berita| 18 January 2017
Meski memiliki basis dan spek yang sama, namun ada sederet perbedaan antara Yamaha Aerox155 VVA dan NMax. Utamanya yang berkaitan dengan penggunaan Smart Motor Generator (SMG) sebagai sistem starter.
Berita| 18 January 2017
PT Suzuki Indomobil Sales (SIS) resmi mengumumkan harga jual dari dua produk GSX series mereka, yakni GSX-R150 dan GSX-S150. Dan seperti janji mereka untuk bermain di bawah harga kompetitornya
Berita| 17 January 2017
Membuka 2017, pabrikan ramai-ramai menyegarkan tampilan produknya. Selain lewat produk baru, atau facelift, bisa juga dengan pergantian warna. Salah satunya Yamaha Indonesia lewat R25.
Tips & Modifikasi| 17 January 2017
Yamaha Aerox155 VVA S Version hadir sebagai skuter matik pertama di Indonesia yang mengadopsi sistem keyless. Sistem ini terbilang baru, karena untuk menghidupkan mesin tak lagi perlu anak kunci.
Sport| 17 January 2017
Nekat! Itu yang terlintas dibenak saat melihat aksi Marc Marquez yang satu ini. Bagaimana tidak, jika biasanya Marquez menggeber motornya di sirkuit beraspal mulus, maka akhir pekan lalu, juara dunia
Tips & Modifikasi| 16 January 2017
Aksesori ini mengantisipasi jatuh saat kondisi standar samping. Maklum, dengan bodi gambot, dari pabrikan Yamaha NMax dibekali dengan pijakan standar samping dengan tapak yang mungil.
Sport| 13 January 2017
Selain duet pembalap yang benar-benar baru, ada juga yang berbeda di tim Suzuki Ecstar di MotoGP musim ini. Yakni statusnya yang berubah menjadi tim non konsesi mengikuti jejak tiga tim besar sebelumn
Sport| 12 January 2017
Setelah lama menggandeng produsen knalpot Termignoni sebagai suplier pipa gas buang mereka, maka musim ini tim MotoGP, Repsol Honda memilih berganti merek knalpot. Gantinya, ada merek SC-Project
Sport| 12 January 2017
Menjelang musim balap 2017, tim-tim MotoGP mulai bersiap untuk merilis motor dan formasi terbaru mereka. Di antaranya, Yamaha yang kini diperkuat Valentino Rossi dan Maverick Vinales.
Berita| 11 January 2017
Bukan hanya Yamaha Indonesia yang bakal mengundang pembalap MotoGP, Maverick Vinales ke Indonesia untuk merilis produk barunya dalam waktu dekat ini. Pun demikian dengan PT Suzuki Indomobil Sales
Berita| 11 January 2017
Kabar hangat datang dari Yamaha Indonesia mengenai kehadiran motor sport fairing Yamaha R15 versi terbaru. Eits, kali ini bukan soal foto-foto spy shot yang sudah banyak beredar.
Berita| 11 January 2017
Selain fitur, harga dan dimensi, perbandingan spek mesin juga menjadi pertimbangan untuk memilih skuter sporty 150 cc, yakni Yamaha Aerox155 VVA dan Honda Vario 150 eSP. Bagaimana hasilnya?
Sport| 10 January 2017
Pembalap tim satelit LCR Honda, Cal Crutchlow tidak minat bergabung di tim pabrikan MotoGP. Padahal di tahun 2016 Cal mencatatkan kemajuan yang baik dari hasil balapannya.
Berita| 10 January 2017
Setelah membahas perbandingan fitur antara Yamaha Aerox155 VVA dan Honda Vario 150 eSP, kali ini kita bahas dimensi dan impresi dari dua sporty skuter ini. yuk, lanjut.
1 hari yang lalu
1 hari yang lalu
2 hari yang lalu
2 hari yang lalu
2 hari yang lalu




















