Masukan kata kunci yang ingin Anda cari pada kotak diatas.

Tentang Kami
Disclaimer Hubungi Kami Info Iklan Karir Peraturan Media Siber Redaksi Tentang Otorider Privacy Policy
Hubungi Kami
Perkantoran Maisonete Mega Jalan Raya Joglo No. 41 Kebon Jeruk, Kembangan, Kota Jakarta Barat, Jakarta 11640
Email :
redaksi@otorider.com (Redaksi)
marketing@otorider.com (Marketing)
Member of :
Copyright © 2024. Otorider.com. All rights reserved.

Membandingkan Fitur Honda BeAT Vs Suzuki Nex Generasi Kedua, Tampil Baru & Bergaya Saat Lebaran

Senin, 28 Mei 2018
Yulian Lahardi

Membandingkan fitur Honda BeAT Vs Suzuki Nex II, Tampil baru & bergaya saat lebaran.

Seperti diberitakan sebelumnya, bahwa PT. Suzuki Indomobil Sales (SIS) resmi menghadirkan Suzuki Nex ll di Jakarta Fair, Jakarta (27/5). Model skutik ini jelas bersinggungan dengan Honda BeAT Pop bila dilihat secara harga dan segmen pasar.

Nah, kali ini Otorider.com coba bandingkan fitur keduanya agar bisa menjadi acuan Anda memilihnya.

Suzuki Nex Generasi Kedua

Salah satu pengembangan yang dilakukan oleh Suzuki terhadap Nex II adalah memperbesar floorboard dibanding generasi sebelumnya, pengendara pun dibuat lebih nyaman karena ruang kaki lebih lega.

Baca juga: Membandingkan Fitur Suzuki Access Vs Yamaha Mio S, Manakah Yang Mampu Menggoda Anda?

Ruang kompartemen penyimpanan barang di sisi kanan dan kiri depan dibuat lebih besar, sehingga pengendara bisa menyimpan barang bawaan berukuran kompak seperti botol air minum atau barang lainnya dengan lebih banyak.

Memenuhi beragam karakter generasi muda saat ini, Suzuki Nex II hadir dengan pilihan 5 varian yang menarik, yaitu Sporty Runner (Rp 14.650.000), Fancy Dynamic (Rp 14.650.000), Elegant Premium (Rp 14.400.000) , Elegant (Rp 13.950.000) dan Standard (Rp 13.950.000). Setiap varian dibedakan dari pilihan kelengkapan fitur dan aksesoris yang dimiliki.

Honda BeAT Pop

Beralih ke Honda BeAT Pop yang memiliki tampilan lebih dinamis ketimbang varian lain, seperti BeAT Street dan Sporty eSP. Selain itu tipenya juga bervariasi dimulai dari harga Rp 15 juta hingga Rp 15,7 juta (On the Road Jakarta).

Bila melihat dari spesifikasinya, BeAT Pop sudah mengusung mesin berkapasitas 110 cc, 4 tak, SOHC dengan berpendingin udara, eSP. Dari mesin ini Honda BeAT Pop mumpuni menghasilkan tenaga maksimum 8,68 hp pada 7.500 rpm dengan torsi maksimum 9,01 Nm pada 6.500 rpm.

Baca juga: Honda BeAT Pop Bisa Dimiliki Dengan Modal Awal Hanya Rp 1,2 Juta, Mumpung Promo Masih Berlaku

Secara dimensi, Honda BeAT Pop memiliki panjang 1.856 mm, lebar 666 mm, dan tinggi 1.068 mm. Sementara untuk jarak sumbu roda 1.256 mm dan ground clearance 140 mm. Nah, kalau bobotnya sendiri 95 kg.

Sejumlah fitur yang ditawarkan juga cukup menggiurkan. Ambil contoh New Eco Indicator (NEI) yang memberikan sinyal bahwa cara mengemudi Anda sudah efisien. Selain itu bagasi memiliki volume 11 liter dan secure key shutter yang menjadikan parkir kendaraan menjadi lebih aman karena sistem penguncian bermagnet yang kuat.

Tag
Dapatkan update berita pilihan dan terbaru setiap hari dari otorider.com. Ikuti Channel kami pada tombol dibawah ini.

Trending

#1

Berkaca Dari Hokky, Ini Potensi Bahayanya Melebar di Tikungan

#2

PPN Naik Menjadi 12%, Bagaimana Dampaknya pada Motor Listrik?

#3

Pengembangan Industri Baterai Lokal, Gandeng Institusi Akademik

#4

Stefan Bradl Turun di Final MotoGP 2024, Pakai Livery 2025?

#5

Dunia Balap Motor Berduka, Juara Nasional Hokky Krisdianto Meninggal Dunia

Terbaru

Berita | 27 menit yang lalu

Baru Berusia Setahun, SMK Helmet Kian Populer di Indonesia

Beragam model helm ditawarkan oleh merek yang dipasarkan oleh PT Prakarsa Bangun Sarana selaku distributor SMK Helmet. Nah, apa saja produk andalannya?

Berita | 13 jam yang lalu

Debut di GJAW 2024, Cek Lagi Harga dan Promo Scomadi

Scomadi Indonesia menunjukkan keseriusannya dalam memperkenalkan skuter berkualitas tinggi kepada masyarakat Indonesia di GJAW 2024

Berita | 15 jam yang lalu

Ini Deretan Motor yang Bisa Test Ride di GJAW 2024

Dengan keberagaman merek dan model yang hadir, GJAW 2024 memberikan banyak pilihan bagi pengunjung untuk memilih sepeda motor.

Berita | 16 jam yang lalu

GJAW 2024 Tawarkan Pengalaman Test Ride Motor Terbaru, Ini Caranya

Bagi Anda yang berencana hadir, jangan lewatkan kesempatan untuk mencoba langsung sepeda motor idaman di Gaikindo Jakarta Auto Week 2024.

Berita | 19 jam yang lalu

Apakah Harga Motor Bekas Terpengaruh dengan PPN Naik Menjadi 12 Persen?

Kenaikan PPN menjadi 12 persen pada 2025 adalah tantangan sekaligus peluang, tergantung bagaimana pelaku pasar beradaptasi dengan perubahan kebijakan ini?

Beranda Trending Motor Listrik