Masukan kata kunci yang ingin Anda cari pada kotak diatas.

Tentang Kami
Disclaimer Hubungi Kami Info Iklan Karir Peraturan Media Siber Redaksi Tentang Otorider
Hubungi Kami
Perkantoran Maisonete Mega Jalan Raya Joglo No. 41 Kebon Jeruk, Kembangan, Kota Jakarta Barat, Jakarta 11640
Email :
redaksi@otorider.com (Redaksi)
marketing@otorider.com (Marketing)
Member of :
Copyright © 2024. Otorider.com. All rights reserved.

Desember 2023, Berikut Harga Terbaru Honda CBR250RR

New Honda CBR250RR.
Minggu, 10 Desember 2023
Thio Pahlevi

OTORIDER - Pilihan motor sport full fairing bermesin 250 cc 2-silinder cukup banyak tersedia di pasar roda dua Indonesia. PT Astra Honda Motor (AHM) menjadi pabrikan yang turut serta mengisi segmen ini. Di segmen tersebut, AHM mengandalkan New Honda CBR 250RR. Lantas, bagaimana pantauan harga terbarunya per Desember 2023?

New Honda CBR250RR dipasarkan dalam tiga pilihan varian, yakni Standard (STD), SP, dan SP-QS. Pada varian STD terdapat ubahan di segi tampilan serta suspensi depannya saja. Sementara, ubahan di area mesin serta fitur disematkan di varian SP dan SP-QS.

Seluruh varian New Honda CBR250RR kini menggunakan suspensi depan upside down Separate Function Fork - Big Piston (SFF-BP). Namun, suspensi belakang, ukuran pelek serta ban, dan sistem pengereman masih sama dengan generasi sebelumnya.

Sekadar catatan, keseluruhan harga ini bersumber dari laman resmi AHM dan merupakan on the road Jakarta. Harga tersebut masih mungkin berubah tergantung dari kebijakan tiap dealer serta daerah tempat tinggal masing-masing.

1. CBR250RR - STD Black Freedom Rp 63.456.000
2. CBR250RR - STD Mat Gunpowder Black Metallic Rp 68.256.000
3. CBR250RR - SP Mystique Blue Rp 75.656.000
4. CBR250RR - SP-QS Bravery Red Black Rp 79.506.000
5. CBR250RR - SP-QS Honda Racing Red Rp 80.106.000
6. CBR250RR - SP-QS Honda Tricolor Rp 80.106.000

(*)

Dapatkan update berita pilihan dan terbaru setiap hari dari otorider.com. Mari bergabung di Channel Telegram OtoRider, caranya klik link https://t.me/otoridercom , kemudian join. Anda Harus install aplikasi telegram terlebih dahulu.

Terbaru

Motor Listrik | 10 jam yang lalu

Akan Ada Dua Pabrik Motor Listrik yang Dibangun di Indonesia

Berita | 16 jam yang lalu

Bea Cukai Jual Murah Motor Royal Enfield Mulai Rp 39 Jutaan

Sport | 17 jam yang lalu

Motor MotoGP 2027 Tidak Lagi Gunakan Bahan Bakar Fosil

Berita | 18 jam yang lalu

Daripada Membatasi Usia Motor, Lebih Baik Sediakan Kantong Parkir?

Motor Listrik | 1 hari yang lalu

250 Pengunjung PEVS 2024 Jajal Motor Listrik Honda EM1 e:
Beranda Trending Motor Listrik