Masukan kata kunci yang ingin Anda cari pada kotak diatas.

Tentang Kami
Disclaimer Hubungi Kami Info Iklan Karir Peraturan Media Siber Redaksi Tentang Otorider
Hubungi Kami
Perkantoran Maisonete Mega Jalan Raya Joglo No. 41 Kebon Jeruk, Kembangan, Kota Jakarta Barat, Jakarta 11640
Email :
redaksi@otorider.com (Redaksi)
marketing@otorider.com (Marketing)
Member of :
Copyright © 2024. Otorider.com. All rights reserved.

Sudah Juara Dunia MotoGP Dua Kali, Bagnaia Ingin Berlaga di Superbike?

Francesco Bagnaia.
Rabu, 20 Desember 2023
Benny Averdi

OTORIDER - Capailah cita-cita setinggi langit! Kalimat itu mungkin ada di benak Francesco Bagnaia, pembalap Ducati Lenovo yang berhasil menjadi Juara Dunia MotoGP 2022 dan 2023.

Bisa jadi, cita-cita pembalap roda dua di seluruh dunia sudah dicapainya saat ini. Namun, ia ternyata masih menyimpan angan yang belum kesampaian.

Bagnaia memang masih memiliki waktu yang panjang untuk mempertahankan karirnya di MotoGP. Akan tetapi, ia malah ingin meraih juara di sektor lain, meski sama-sama di roda dua. Pecco, sapaan Bagnaia mengaku tertarik pada World Superbike (WSBK) dan ingin meraih juara di ajang tersebut. Tentu agak nyeleneh, bukan?

Seperti dikutip GPOne, Bagnaia pernah menyatakan ada kemungkinan untuk berlomba di ajang Kejuaraan Dunia Superbike.

"Sesekali, saya memikirkannya. Saya suka melihat angka dan statistik di akhir musim; Wikipedia adalah halaman yang sering saya rujuk. Saya juga ingin menang di Superbike, tapi masih ada banyak waktu untuk itu," ungkapnya. (*)

Sumber: Motorcyclesports

Dapatkan update berita pilihan dan terbaru setiap hari dari otorider.com. Mari bergabung di Channel Telegram OtoRider, caranya klik link https://t.me/otoridercom , kemudian join. Anda Harus install aplikasi telegram terlebih dahulu.

Terbaru

Motor Listrik | 20 jam yang lalu

Akan Ada Dua Pabrik Motor Listrik yang Dibangun di Indonesia

Berita | 1 hari yang lalu

Bea Cukai Jual Murah Motor Royal Enfield Mulai Rp 39 Jutaan

Sport | 1 hari yang lalu

Motor MotoGP 2027 Tidak Lagi Gunakan Bahan Bakar Fosil

Berita | 1 hari yang lalu

Daripada Membatasi Usia Motor, Lebih Baik Sediakan Kantong Parkir?

Motor Listrik | 2 hari yang lalu

250 Pengunjung PEVS 2024 Jajal Motor Listrik Honda EM1 e:
Beranda Trending Motor Listrik