Trackhouse Racing Pakai Livery Baru untuk Musim MotoGP 2025

Dipublikasikan : Jumat, 28 Februari 2025 18:51
Penulis : Benny Averdi

Tetap mengandalkan Aprilia RS-GP, Trackhouse Racing mengubah livery mereka menjadi lebih ikonik dengan warna khas Gulf Oil yang memiliki sejarah di dunia balap.

Trackhouse Racing Pakai Livery Baru untuk Musim MotoGP 2025
Gulf Trackhouse Racing MotoGP (Foto :Trackhousemotogp)
Gulf Trackhouse Racing MotoGP (Foto :Trackhousemotogp)

OTORIDER  - Dimotori oleh Raul Fernandez dan Juara Dunia Moto2, Ai Ogura, di balap utama MotoGP, tampil berbeda dengan  sebelumnya yang menggunakan warna dominan biru-hitam dengan logo Gulf pada selubung sokbreker depan saja.

Tetapi, menjelang balap pembuka musim di Buriram, Thailand, tim tersebut menggunakan livery yang ikonik serta bersejarah, karena dengan warna biru-oranye yang klasik, seperti ketika memenangkan balap mobil Le Mans 24 jam.

"Kami sangat gembira melihat warna ikonik Gulf hadir di ajang MotoGP melalui kerja sama kami dengan Tim MotoGP Trackhouse," kata Mike Jones, CEO Gulf Oil International UK. “Livery ini merupakan momen bersejarah dalam kisah olahraga bermotor Gulf," katanya, seperti dilansir dari Crash.net.

Tentu hal ini tidak lepas dari peran Justin Marks, pendiri sekaligus pemilik Trackhouse Entertainment Group yang menyatakan bahwa, sejak ia tertarik pada motorsport, saya terinspirasi dengan warna dan corak khas Gulf di ajang balap.

"Dapat memperkenalkan sepeda motor Aprilia Gulf Trackhouse merupakan momen yang sangat pribadi," ungkapnya.

 Ia pun mengatakan bahwa suatu kehormatan dan hak istimewa untuk bermitra dengan merek ikonik tersebut di ajang seperti MotoGP dan tidak sabar untuk melihat motor-motor luar biasa ini melaju kencang di lintasan balap.(*)

Tag
Dapatkan update berita pilihan dan terbaru setiap hari dari otorider.com. Ikuti Channel kami pada tombol dibawah ini.
Telah hadir! Yuk download aplikasi Otorider sekarang juga!
Google Play

Trending

#1

Rayakan Lebaran dengan Motor Listrik! Polytron Tawarkan Diskon Besar

#2

Yamaha Gear Ultima Hadir dengan Rangka Baru, Berapa Lama Garansinya?

#3

Piaggio Indonesia Gelar Promo di Bulan Ramadan, Cek Dulu Harganya

#4

Yamaha Gear Ultima Resmi Meluncur Mulai Rp 19,99 Juta, Kini Pakai Hybrid

#5

Harga Terbaru Motor Matic Honda 110 cc Maret 2025, Simak Daftarnya!

Terbaru

Sport | 3 jam yang lalu

Jelang MotoGP Argentina 2025, Marquez: Trek yang Saya Sukai

Pembalap Ducati Lenovo ini meraih pole position, menjuarai Sprint serta Race utama. Lantas, akankah performa impresif Marquez terulang di MotoGP Argentina?

Tips & Modifikasi | 5 jam yang lalu

Ukuran Pelek dan Ban Yamaha Gear Ultima 2025, Kini Lebih Lebar

Sejumlah ubahan juga diberikan Yamaha pada Gear Ultima dibandingkan Gear biasa. Lantas, berapakah ukuran pelek dan ban dari Yamaha Gear Ultima?

Berita | 6 jam yang lalu

Bantu Korban Banjir, Federal Oil Beri Program Ganti Oli Gratis

Program itu sendiri ditujukan guna membantu para pemilik motor yang terdampak akibat bencana banjir di wilayah Bekasi pada awal Maret lalu.

Motor Listrik | 6 jam yang lalu

Kemendag Turun Tangan! ZPT Diminta Segera Kirim Motor Listrik ke Konsumen

Kementerian Perdagangan (Kemendag) pun turun tangan dengan memanggil pihak ZPT untuk memberikan klarifikasi, keterlambatan pengiriman unit yang telah dipesan konsumen.

Motor Listrik | 7 jam yang lalu

Motor Listrik Aman untuk Mudik Gratis 2025, Produsen Beri Jaminan Keamanan

Produsen motor listrik berpendapat bahwa produk mereka telah dilengkapi dengan fitur keselamatan yang memadai sehingga aman untuk diangkut dalam program mudik gratis.

Beranda Trending Motor Listrik