Berita| 12 March 2021
Belakangan ini banyak rumor yang menyebutkan pengembangan motor sport full fairing Yamaha YZF-R7. Kabarnya motor ini dikembangkan dengan basis mesin dari Yamaha MT-07 terbaru.
Berita| 12 March 2021
Yamaha MX King 155 VVA atau Exciter 155 VVA telah diluncurkan untuk negara Vietnam sejak beberapa bulan lalu. Motor bebek super dengan tampilan sporty itu pun banyak dipertanyakan soal kehadirannya.
Berita| 11 March 2021
PT Daya Adicipta Motora (DAM) bekerjasama dengan seluruh jaringan sepeda motor Honda di Jawa Barat menawarkan program Repeat Order dan Trade In (RO-TI).
Berita| 11 March 2021
Triumph menghadirkan edisi terbatas dari Rocket 3 R Black dan Rocket 3 GT Triple Black 2021. Kedua motor tersebut dibalut dengan warna hitam hampir di keseluruhan bodinya.
Berita| 11 March 2021
Yamaha Riding Academy (YRA) memperkenalkan riding experience menggunakan WR 155R kepada awak media. Karena motor yang digunakan adalah trail, sehingga jalan yang digunakan bukan hanya on road saja.
Berita| 10 March 2021
Merek motor Kymco resmi memperkenalkan skutik terbaru, Like 125 Sport. Tak seperti Like 125 yang telah ada sebelumnya, Like 125 Sport ditujukan bagi pengendara yang berorientasi pada kinerja.
Berita| 10 March 2021
Pabrikan motor Honda Jepang dikabarkan melakukan sejumlah ubahan terbaru pada skutik besarnya, Forza 250. Perubahan terletak pada beberapa bagian, mulai dari desain, fitur, hingga mesin.
Berita| 10 March 2021
All New Honda PCX 160 telah diluncurkan oleh PT Astra Honda Motor (AHM) beberapa waktu lalu. Skuter premium dari pabrikan ini pun mendapatkan banyak perubahan di segala sisinya.
Motor Listrik| 10 March 2021
Sekelompok penggiat kendaraan listrik yang tergabung dalam wadah Komunitas sepeda dan motor listrik (Kosmik) mencatat sejarah. Komunitas yang dibentuk belum lama itu pertama kali mengikuti Drag Race.
Berita| 8 March 2021
Aprilia resmi memberikan pembaruan pada SX125 dan RX125 model 2021. Keduanya pun hadir dengan gaya yang berbeda, motor jalan raya dan enduro.
Berita| 8 March 2021
Segmen motor 'Ayam Jago' saat ini hanya dihadirkan oleh dua pabrikan, yakni Honda dan Suzuki. Di segmen ini, Honda mengandalkan Sonic 150R dan Suzuki bersama Satria F150-nya.
Berita| 8 March 2021
Direktorat Lalu Lintas Polda Metro Jaya melakukan filterisasi kendaraan roda empat dan roda dua. Filterisasi dilakukan khususnya di kawasan sekitar Istana Negara, Jakarta Pusat.
Berita| 7 March 2021
Lantas, bagaimana detail spesifikasi serta banderol harga terbaru Honda CRF150L, Yamaha WR 155R, dan Kawasaki KLX150?
Berita| 7 March 2021
Suzuki disinyalir akan memasukkan GSX250F atau Gixxer 250 SF ke pasar Indonesia. Hal ini pertama kali diketahui melalui Peraturan Menteri Dalam Negeri Nomor 1 Tahun 2021.
Berita| 6 March 2021
Di Maret 2021, Kawasaki akhirnya resmi merilis versi terbarunya dengan sejumlah pembaruan. Lantas, apa saja ubahan yang diberikan Kawasaki pada motor sport full fairing ini?