Sport| 29 July 2020
Hasil positif kembali didapatkan oleh pembalap Petronas Yamaha, Fabio Quartararo. Ia berhasil meraih juara di MotoGP Andalusia dan sebelumnya di MotoGP Jerez.
Tips & Modifikasi| 28 July 2020
Busi menjadi salah satu komponen penting dalam sistem pengapian mesin. Meskipun berbentuk mungil, ternyata busi memiliki beragam fitur yang disematkan sesuai dengan kebutuhan masing-masing kendaraan.
Berita| 28 July 2020
Berikut OtoRider sajikan deretan motor-motor enam silinder tersebut, salah satunya bahkan dijual di Indonesia.
Sport| 27 July 2020
Pembalap tim Ducati, Andrea Dovizioso masih menyimpan optimisme tinggi bisa bersaing dalam perebutan gelar juara dunia MotoGP 2020. Bagaimana harapannya?
Berita| 27 July 2020
BMW G310GS kembali tertangkap kamera tengah melakukan pengujian di jalanan India. Bagaimana tampilannya?
Berita| 27 July 2020
Honda CBR250RR SP Quick Shifter baru saja diluncurkan beberapa hari lalu di Indonesia. Dengan kemunculannya, membuat persaingan pasar motor 250 cc menjadi semakin panas.
Sport| 27 July 2020
Fabio Quartararo memenangkan balapan perdananya di musim MotoGP 2020 pada Minggu (19/7) lalu. Kini sang Rookie of The Year itu memenangkan balapan di seri kedua Minggu (26/7).
Sport| 26 July 2020
Seri kedua ajang balap MotoGP akan segera dimulai, Marc Marquez yang baru saja menjalani operasi beberapa waktu lalu pun mencoba kembali ke lintasan.
Berita| 25 July 2020
Kali ini, SR400 40th Anniversary Edition sendiri muncul dengan mempertahankan ciri khas gaya klasiknya yang mirip seperti era 1970-an dan 1980-an.
Berita| 25 July 2020
XSR 155 merupakan motor bergaya naked retro yang diluncurkan oleh Yamaha Indonesia Motor Manufacturing pada akhir tahun 2019. Kali ini OtoRider menghadirkan review lengkap dari motor yang satu ini.
Berita| 24 July 2020
Kawasaki Versys-X 250 Tourer merupakan motor petualang yang dipasarkan oleh Kawasaki Motor Indonesia (KMI) sejak 2017. Kini, KMI memberikan sentuhan warna baru pada pada motor tersebut.
Berita| 24 July 2020
Honda CBR250RR SP Quick Shifter secara diam-diam juga meluncur di Indonesia. Dengan hadirnya varian ini, menjadikan model termahal dan tertinggi dari jajaran Honda CBR250RR.
Sport| 24 July 2020
Marc Marquez secara mengejutkan kembali ke lintasan balap usai mengalami cedera dan menjalani operasi pada akhir pekan lalu.
Berita| 24 July 2020
Memasuki era kebiasaan baru, sejumlah aktivitas yang sempat terhenti kini pun kembali dimulai, salah satunya perawatan motor di bengkel. Lalu, apa saja yang perlu diperhatikan saat ke bengkel?
Tips & Modifikasi| 24 July 2020
Beberapa waktu yang lalu, OtoRider sempat memberitakan mengenai Honda SupraX 125 yang dimodifikasi menjadi dua silinder. Motor garapan Oji Motor 2 Silinder itu sempat kami tes selama beberapa kali.