Berita | 10 October 2016
Ternyata, bukan hanya soal bodi saja yang berbeda. Namun juga ada beberapa detail lain yang tak sama antara Honda CBR150R dan CB150R. Penasaran apa saja bedanya? Yuk tengok.
Berita | 7 October 2016
Satu lagi diversifikasi pelayanan dari Go-Jek hadir untuk memanjakan pelanggannya. Adalah layanan Go-Auto, menu baru ini merupakan solusi mudah untuk layanan otomotif baik mobil maupun motor.
Sport | 7 October 2016
Seri ke empat Kejurnas IRS 2016 di Sirkuit Sentul Internasional Bogor Jawa Barat siap di gelar akhir pekan ini (8-9 Okt). Dan Yamaha siap bertahan.
Tips & Modifikasi | 9 September 2016
Setelah sukses menghadirkan komponen harian seperti aki, busi dan kampas rem, PT Daytona Azia, distributor komponen Daytona di Indonesia bersiap menghadirkan lagi peranti untuk motor harian.
Tips & Modifikasi | 25 August 2016
Belum lama ini PT Daytona Azia yang dikenal sebagai produsen komponen balap di Indonesia mulai menghadirkan paets harian seperti aki dan kampas rem.
Berita | 18 August 2016
Salah satu primadona di booth BMW Motorrad pada ajang GAIKINDO Indonesia International Auto Show (GIIAS) 2016 adalah BMW S 1000 RR. Apa fitur Superbike berbanderol Rp 714 juta (off the road) ini?
Berita | 27 July 2016
Di Jepang, persaingan antara Honda dan Yamaha di era 80-an dikenal sebagai 'H-Y War' terus berlanjut hingga ke Indonesia. Salah satunya lewat persaingan produk di kelas yang sama seperti sport fairing
Berita | 26 July 2016
PT Astra Honda Motor (AHM) sempat menantang Kawasaki Ninja 250 series dengan menghadirkan CBR250R yang dibawa langsung dari Thailand 2011. Sayangnya, kurang sukses. Lalu bagaimana dengan CBR250RR?
Berita | 26 July 2016
Penasaran akan produk baru PT Astra Honda Motor (AHM), Honda CBR250RR? Sabar, kami punya spesifikasi detail motor sport fairing ini.
Tips & Modifikasi | 19 July 2016
Buat Anda pengguna Yamaha NMax yang enggan rombak headlamp dengan aplikasi lampu HID proyektor, tapi ingin tampil beda. Nih, ada solusi murah meriah.
Tips & Modifikasi | 15 July 2016
Bukan hanya pelat nomornya yang AA5444LL, wujud motor ini juga 'aasaaall'. Bebek iya matic juga iya.
Berita | 29 June 2016
Hobi motor berjenis penggaruk tanah seperti motocross dan enduro kerap identik dengan budget yang mahal, bahkan harganya kerap lebih dari Rp 100 juta.
Tips & Modifikasi | 29 May 2016
Merek Daytona di Indonesia dikenal sebagai produsen komponen di dunia balap. Namun kini, Daytona mulai bermain spare part motor daily use, yang tetap membawa ciri khas performa yang lebih baik.
Tips & Modifikasi | 18 May 2016
Demam modifikasi motor dengan berkiblat ke Thailand nampaknya tak juga kunjung reda. Seperti tercermin pada Yamaha Nouvo 2007 milik Hari Hendratmo ini.
Sport | 21 April 2016
Bola panas di MotoGP efek kepindahan Jorge Lorenzo dari tim Movistar Yamaha ke Ducati MotoGP terus bergulir. Pasalnya, Yamaha harus segera mencari pembalap penggantinya.