Tips & Modifikasi | 27 December 2021
Scooter VIP adalah salah satu bengkel modifikasi Vespa yang sangat di kenal di Jakarta dan Surabaya. Kiprahnya di dunia Vespa sudah banyak dikenal hingga memodifikasi skuter milik public figure.
Berita | 25 December 2021
Vespa 946 Christian Dior hadir dari hasil kolaborasi antara Vespa dan rumah mode Paris, Dior. Lalu, apa yang menjadikan Vespa 946 Christian Dior ini istimewa?
Motor Listrik | 17 December 2021
Piaggio Komersial baru saja memiliki distributor dan produk baru di Indonesia. Kini di bawah PT Bagaskoro Mega Langgeng (BML), Piaggio Komersial tampaknya cukup yakin untuk menjajakan produknya.
Berita | 6 December 2021
Yamaha Indonesia masih terus menghadirkan produk-produk terbaru untuk konsumen di Indonesia. Pabrikan berlambang garpu tala itu juga memiliki segmen produk lengkap, dari matik, bebek, hingga sport.
Motor Listrik | 2 December 2021
Moove Motors Asia selaku salah satu distributor sepeda dan motor listrik merek NIU di Indonesia menampilkan koleksi istimewa hasil kerja sama NIU dengan Gundam.
Berita | 29 November 2021
Royal Enfield resmi mengumumkan dimulainya pengoperasian Unit Perakitan Lokal eksklusif dan fasilitas Completely Knocked Down (CKD) di Thailand.
Berita | 28 November 2021
Benelli Motor Indonesia secara resmi merilis Keeway SCR 250V di Gaikindo Indonesia International Auto Show (GIIAS) 2021. Motor tersebut menjadi produk kedua Keeway di pasar Indonesia.
Berita | 27 November 2021
Guna merayakan pensiunnya Rossi, Yamaha menghadirkan motor edisi khusus R1 GYTR VR46 di ajang EICMA 2021. Bagaimana tampilan lengkap motor tersebut?
Berita | 27 November 2021
Kawasaki memberikan sejumlah pembaruan pada generasi anyar Versys 650 2022. Motor ini mendapatkan sejumlah ubahan di beberapa sektor, mulai dari bodywork hingga fiturnya.
Berita | 25 November 2021
Ketiga produk tersebut terdiri dari KTM 250 Adventure, Duke 250, dan Duke 200. Deretan motor ini pun disebut telah diproduksi lokal. Lantas, bagaimana layanan aftersales-nya?
Berita | 24 November 2021
Model tersebut terdiri dari KTM 250 Adventure, Duke 250, dan Duke 200. Kabarnya, ketiga motor ini sudah diproduksi lokal. Lalu, berapa lama proses yang dibutuhkan untuk menerima dokumen kendaraan?
Motor Listrik | 16 November 2021
QUEST MOTORS merupakan pabrikan startup asal Indonesia yang memperkenalkan motor listrik Atom Alpha. Motor listrik hasil rancangan anak bangsa ini tampil perdana di GIIAS 2021.
Komunitas | 14 November 2021
Bikers Honda menjelajahi keindahan Indonesia melalui lintas enam pulau di Tanah Air. Touring bertajuk 'Ekspedisi Nusantara 2021' ini bakal melintasi Pulau Sumatera, Kalimantan, Jawa, NTB, dan Bali.
Sport | 12 November 2021
Indonesia telah dipilih menjadi ajang penyelenggaraan balap motor World Superbike (WSBK) pada 19-21 November mendatang. Ajang balap internasional ini berlangsung di Pertamina Mandalika Internasional.
Motor Listrik | 5 November 2021
Ganjar Pranowo selaku Gubernur Jawa Tengah mencoba motor listrik buatan lokal yakni Polytron Evo. Motor listrik ini merupakan butan pabrik di Jawa Tengah, lebih tepatnya Kudus.