Berita | 2 May 2021
Produk motor Suzuki hingga kini masih eksis meramaikan pasar otomotif roda dua di Indonesia. Meskipun jarang terdengar kabar motor baru, namun pabrikan ini masih memiliki produk unggulan.
Motor Listrik | 1 May 2021
Belakangan ini memang motor baru jarang sekali diluncurkan oleh pihak pabrikan-pabrikan besar. Namun kali ini justru beberapa mainan bermunculan dengan basis penggerak listrik.
Berita | 28 April 2021
Suzuki Hayabusa 2021 sudah diluncurkan secara global pada awal tahun ini, tepatnya Februari lalu. Kali ini, motor besar legendaris itu telah memasuki pasar Asia yakni India.
Motor Listrik | 27 April 2021
Era kendaraan listrik semakin ramai di Indonesia, namun beberapa pabrikan besar belum mengeluarkan produknya. Salah satunya adalah Honda yang justru baru berencana mengeluarkan motor listrik di 2024.
Berita | 27 April 2021
Suzuki akhirnya resmi merilis generasi terbaru dari naked sport-nya, GSX-S1000 2021. Tak hanya di segi desain, Suzuki GSX-S1000 juga mendapatkan cukup banyak ubahan di sektor performa dan fiturnya.
Berita | 27 April 2021
Suzuki resmi merilis produk naked sport terbarunya, GSX-S1000 2021. Motor ini pun mendapatkan cukup banyak ubahan, mulai dari segi desain, fitur, dan performanya.
Berita | 25 April 2021
BMW Motorrad merupakan salah satu merek motor yang hadir di pasar roda dua Indonesia. Beragam produk pun dihadirkan, salah satunya adalah motor bergaya petualang, BMW R 1250 GS.
Berita | 25 April 2021
Royal Alloy GP150 telah resmi diluncurkan untuk pasar Indonesia beberapa waktu lalu. Skutik klasik ini hadir dengan mesin yang cukup memumpuni dan ramai di Indonesia.
Berita | 22 April 2021
Royal Alloy GP150 secara resmi diluncurkan untuk meramaikan pasar skutik bertampilan retro-klasik. Di segmen ini tentunya Royal Alloy GP150 bukan pemain tunggal, melainkan terdapat beberapa pesaing.
Berita | 19 April 2021
Royal Alloy TG300 merupakan skuter klasik terbaru yang mengaspal di Indonesia. PT Utomo International (UTOMOCORP) sebagai agen pemegang mereknya menyebutkan motor ini bersaing dengan Vespa GTS 300.
Berita | 18 April 2021
PT Benelli Motor Indonesia resmi meluncurkan dua produk terbarunya ke Tanah Air, Panarea dan Dong.
Berita | 18 April 2021
Royal Alloy GP150 secara resmi diluncurkan untuk meramaikan pasar skuter matic berpenampilan retro-klasik. Skuter yang satu ini diluncurkan oleh PT Utomo International sebagai agen pemeganng mereknya.
Tips & Modifikasi | 18 April 2021
Royal Enfield Himalayan merupakan motor dual-purpose petualang dengan tampilan yang cukup retro. Dengan tampilan tersebut, tidak jarang pemiliknya melakukan ubahan kustomisasi.
Berita | 17 April 2021
Penyegaran baru saja diberikan oleh AHM pada salah satu skutiknya, Honda Vario 125. Usai mendapatkan perubahan, bagaimana detail spesifikasi dan banderol harga terbarunya?
Berita | 17 April 2021
Skutik berpenampilan kekar yakni Italjet Dragster First Limited Edition sudah resmi mengaspal di Indonesia. Motor edisi terbatas ini diluncurkan oleh PT Utomo International (UTOMOCORP).