Sport | 6 April 2021
Pembalap muda binaan PT Astra Honda Motor mendapatkan pengalaman penting di Asia Talent Cup 2021. Putaran kedua di Sirkuit Losail pun membuat tiga pembalap Indonesia tampil dengan semangat tinggi.
Sport | 5 April 2021
Pembalap tim Indonesian Racing Gresini Moto3, Jeremy Alcoba mengalami nasib kurang baik saat menjalani seri Doha, Qatar pada Minggu (4/4).
Sport | 5 April 2021
Berikut posisi klasmen sementara MotoGP 2021 serta perolehan poin usai seri Doha, Qatar.
Sport | 5 April 2021
MotoGP Doha telah berlangsung di Sirkuit Losail, Qatar, tadi malam dengan Fabio Quartararo menjadi pemenang balapan. Padahal di lap awal, pembalap Prancis itu mengalami kemunduran hingga posisi ke-9.
Sport | 4 April 2021
Seri kedua MotoGP yang kembali berlangsung di Sirkuit Losail Qatar akan segera dimulai. Hasil kualifikasi untuk MotoGP Doha pun sudah muncul dan cukup mengejutkan.
Sport | 3 April 2021
Federal Oil Gresini Moto2 merupakan tim yang paling memiliki nuansa Indonesia di motornya. Hal ini dikarenakan banyak brand asal Indonesia yang turut mendukung tim tersebut di ajang balap Moto2.
Sport | 2 April 2021
Setelah satu pekan dari seri perdana Asia Talent Cup (ATC) di Sirkuit Losail, Qatar, seri kedua juga dilaksanakan disirkuit tersebut. Seri kedua akan berlangsung pada akhir pekan ini yakni 3-4 April.
Sport | 1 April 2021
Di seri perdana Qatar minggu lalu, Johann Zarco dari Pramac Ducati dan Francesco Bagnaia di Ducati Team berhasil meraih podium dua dan tiga.
Komunitas | 1 April 2021
Honda PCX Club Indonesia (HPCI) Chapter Bandung mengadakan kegiatan touring yang cukup besar. Kegiatan touring ini diberi tahuk 'Gentlemen Riding With the Ultimate Excellence All New Honda PCX 160'.
Sport | 31 March 2021
MotoGP 2021 telah dimulai dengan gelaran seri pembuka Qatar pada akhir pekan kemarin. Di balapan tersebut, Valentino Rossi mengawalinya dari starting grid ke-4.
Sport | 30 March 2021
Wakil juara dunia MotoGP 2020 yakni Franco Morbidelli tidak memiliki hasil yang bagus di putaran pertama MotoGP 2021. Di Sirkuit Losail Qatar, pembalap Italia itu hanya selesai ke-18.
Sport | 29 March 2021
Pembalap Yamaha selalu bermasalah dengan kecepatan tertinggi selama beberapa saat di sesi latihan MotoGP Qatar. Maverick Vinales sebagai pembalap Monster Energy Yamaha tidak tinggal diam.
Sport | 29 March 2021
Pembalap tim Monster Yamaha, Maverick Vinales berhasil menjadi juara di seri pembuka MotoGP Qatar 2021. Ajang balapan ini sendiri digelar di Losail, Qatar pada Minggu (28/3).
Sport | 28 March 2021
Valentino Rossi memberikan awal yang bagus untuk tim balap barunya Petronas Yamaha SRT. Pasalnya pembalap Italia ini berhasil menempati posisi ke-4.
Sport | 28 March 2021
MotoGP 2021 akan segera dimulai dengan Qatar kembali sebagai negara pembuka. Beberapa hari sebelum dimulainya balapan pun sesi kualifikasi dimulai.