Berita| 25 January 2017
Bukan hanya melakukan prosesi launching Yamaha All New R15 saja, pada Senin (23/1), rider tim Movistar Yamaha MotoGP, Maverick Vinales juga menjajalnya langsung.
Sport| 22 January 2017
Hasil tes MotoGP Valencia dan Sepang jadi modal yang cukup buat Maverick Vinales percaya diri dengan peluangnya menjadi juara dunia MotoGP 2017.
Sport| 21 January 2017
Menjadi jagoan baru di tim Ducati Racing untuk pertama kalinya musim ini, membuat Jorge Lorenzo menyatakan jika tunggangannya di Ducati dan Yamaha berbeda jauh.
Berita| 20 January 2017
Sebentar lagi musim balap 2017 semakin dekat, beberapa tim balap sudah memulai mempersiapkan diri. Hal yang yang utama di cermati dibagian pengapian antara lain pemilihan busi.
Berita| 18 January 2017
Kepincut dengan big bike lansiran PT Yamaha Indonesia Motor Manufacturing? Ini update daftar harganya pada Januari 2017.
Sport| 10 January 2017
Pembalap tim satelit LCR Honda, Cal Crutchlow tidak minat bergabung di tim pabrikan MotoGP. Padahal di tahun 2016 Cal mencatatkan kemajuan yang baik dari hasil balapannya.
Berita| 9 January 2017
Anda tengah mempertimbangkan membeli motor baru, khususnya dari merek TVS? Tak perlu buru-buru ke dealer hanya untuk tahu harganya. Coba lihat ulasan kami di bawah ini.
Sport| 4 January 2017
Kabar baik penggemar MotoGP, pasalnya pihak penyelangara Dorna secara resmi telah merilis jadwal seri balapan di tahun 2017.
Tips & Modifikasi| 29 December 2016
Banyaknya ragam aftermarket dan piranti peredam kejut motor matik khususnya sokbreker belakang Yamaha NMax bertebaran. Salah satunya merek Z1 Racing yang ditawarkan Ultra Speed Racing.
Sport| 23 December 2016
Ajang balap baru, World Supersport (WSS) 300 menjadi idola baru bagi para tim dan pembalap muda. Buktinya, balapan yang baru pertama kali digelar mulai musim depan ini sukses menyedot 35 rider.
Sport| 22 December 2016
Sepanjang musim balap MotoGP 2016, penggemar balap tentu sudah tak asing dengan aksi juara dunia Marc Marquez dalam menekuk setang Honda RC213V andalannya di trek aspal.
Berita| 19 December 2016
Main dealer Honda Jabar, Jakarta dan Banten mengajak ratusan komunitas CBR untuk mencoba langsung All New CBR250RR di sirkuit Sentul, Jawa Barat (18/12) dalam acara bertajuk CBR250RR Fun Race.
Sport| 16 December 2016
Jorge Lorenzo menganggap larangan winglet di MotoGP bertujuan untuk menjatuhkan Ducati.
Sport| 16 December 2016
Regulasi baru MotoGP 2017 telah direvisi menyusul ketetapan yang sudah dibuat Grand Prix Commission beberapa waktu lalu. Pertemuan komisi GP yang digawangi Dorna, FIM,IRTA dan MSMA di Madrid.
Komunitas| 15 December 2016
Jakarta Honda Tiger Club (JHTC) genap menginjak tahun ke 20. Klub macan besi yang lahir pada 5 Desember 1996, merayakan hari jadinya pada tanggal 10 Desember 2016