Sport| 5 December 2021
Kepala Tim RNF Yamaha, Razlan Razali mengatakan sebuah pernyataan yang bikin heboh dunia motorsport roda dua. Pasalnya Razali mengatakan merekrut Valentino Rossi merupakan salah langkah.
Berita| 5 December 2021
PT Piaggio Indonesia menghadirkan produk terbaru dari Moto Guzzi. Merayakan hari jadi ke-100 tahun, Moto Guzzi New V7 Stone Centenario dan V85 TT Centenario Limited Edition resmi meluncur.
Berita| 4 December 2021
Moto Guzzi V7 Stone dan V85 TT varian limited edition secara resmi diluncurkan oleh PT Piaggio Indonesia. Kedua motor baru ini diluncurkan untuk merayakan kehadiran 100 tahun Moto Guzzi.
Tips & Modifikasi| 2 December 2021
Musim hujan menjadi kendala tersendiri bagi pengendara sepeda motor. Bukan hanya harus mempersiapkan jas hujan, terkadang jalanan yang terendam banjir juga membuat pengendara jadi kebingungan.
Motor Listrik| 2 December 2021
Moove Motors Asia selaku salah satu distributor sepeda dan motor listrik merek NIU di Indonesia menampilkan koleksi istimewa hasil kerja sama NIU dengan Gundam.
Berita| 2 December 2021
Ajang Gaikindo Indonesia International Auto Show (GIIAS) 2021 bakal segera digelar di Surabaya, Jawa Timur. Pameran ini sendiri dijadwalkan terselenggara pada 8-12 Desember.
Berita| 2 December 2021
Honda BeAT, Genio, dan Scoopy meramaikan segmen skutik bermesin 110 cc di Indonesia. Jelang akhir 2021, bagaimana perkembangan harga terbaru ketiga skutik dengan basis mesin serta rangka serupa ini?
Berita| 1 December 2021
Makki Omar Parikesit yang dikenal sebagai pemusik dan personel band UNGU akan melakukan ekspedisi. Perjalanan ini diberikan nama "Ekspedisi Parikesit 7 Saga" yang merupakan kolaborasi Studio Belantara
Berita| 1 December 2021
Generasi terbaru Yamaha YZF-R15 telah resmi meluncur di pasar roda dua Indonesia. Berbekal pembaruan tersebut, bagaimana perbandingan spesifikasi lengkap antara R15 model baru dan generasi sebelumnya?
Berita| 1 December 2021
Memasuki penghujung tahun, pameran otomotif GIIAS 2021 kini bakal diselenggarakan di Surabaya, Jawa Timur pada 8-12 Desember.
Sport| 30 November 2021
Federal Oil telah resmi menjadi sponsor tim Gresini Racing di kelas MotoGP 2022 mendatang. Enea Bastianini dan Fabio Di Giannantonio akan menjadi pembalap andalan Gresini Racing.
Tips & Modifikasi| 30 November 2021
Nah, kira-kira apa saja proses yang dilakukan saat uji emisi motor serta berapa biaya yang dibutuhkan?
Tips & Modifikasi| 30 November 2021
Liburan akhir tahun menjadi momen yang kerap digunakan untuk berkegiatan touring untuk pecinta sepeda motor. Tentunya sebelum melakukan touring terdapat beberapa hal yang harus diperhatikan.
Motor Listrik| 30 November 2021
Kawasaki telah mengumumkan rencananya untuk beralih ke hibrida dan listrik pada tahun 2035. Dalam perjalanan itu, terdapat 10 model motor listrik dan hibrida hingga tahun 2025.
Berita| 28 November 2021
Federal Oil kembali mendapatkan penghargaan dari Indonesia Best Brand Award 2021 kategori pelumas kendaraan bermotor. Penghargaan ini berdasarkan survei yang dilakukan sejumlah kota besar di Indonesia