Berita| 11 March 2022
Lalu, seperti apa tampilan terbarunya dan berapa harga dari Royal Enfield Himalayan 2022?
Komunitas| 11 March 2022
Tiga komunitas motor Yamaha NMax di Bandung melakukan silaturahmi. Menariknya, silaturahmi kali ini dibungkus dengan kegiatan safety riding.
Tips & Modifikasi| 11 March 2022
Fitur yang disematkan pada motor matic beragam salah satunya ialah parking brake lock. Lalu, bagaimana cara merawatnya?
Berita| 10 March 2022
Dealer Honda di Jawa Barat yakni PT Daya Adicipta Motora (DAM) memberikan sejumlah promo di produk motor terbarunya. Promo kali ini dihadirkan pada Honda CB150R Streetfire dan Honda CBR150R.
Berita| 10 March 2022
Yamaha Gear 125 merupakan skutik tebaru yang diluncurkan pada akhir tahun 2020. Di tahun ini, secara perdana Yamaha Gear 125 mendapatkan sentuhan warna dan grafis yang baru.
Berita| 10 March 2022
All New Honda Vario 160 menjadi skutik sporty yang banyak dibicarakan oleh para pecinta roda dua. Pasalnya bukan hanya perubahan desain, tapi Vario 160 mendapatkan mesin baru yang lebih bertenaga.
Tips & Modifikasi| 10 March 2022
Salah satu indikasi rem motor sudah kurang prima bisa ditandai dengan munculnya suara berdecit, apalagi ketika musim hujan.
Komunitas| 10 March 2022
Peserta merupakan perwakilan dari komunitas motor Honda di bawah naungan Ikatan Motor Honda Bandung (IMHB) yang merupakan ikatan/paguyuban klub sepeda motor Honda di Bandung. Bagaimana keseruannya?
Sport| 9 March 2022
Ducati mengalami kegagalan besar di musim perdana MotoGP 2022 di Sirkuit Losail, Qatar pada akhir pekan lalu. Padahal pabrikan yang satu ini selama tes pramusim digosipkan menjadi yang terkencang.
Tips & Modifikasi| 9 March 2022
Minyak rem juga harus selalu diperhatikan kondisinya. Ketika sudah tidak layak pakai, tentunya harus segera diganti. Lalu, bagaimana cara mendeteksinya?
Sport| 9 March 2022
Usai seri Qatar, Marquez berharap bisa lebih memahami karakter motor Honda RC213V-nya saat seri Mandalika, Indonesia beberapa waktu ke depan.
Sport| 8 March 2022
Ajang balap MotoGP Mandalika yang digelar di Lombok, Nusa Tenggara Barat akan segera digelar. Balapan kelas utama yang berlangsung di Sirkuit Mandalika itu akan berlangsung pada 18-20 Maret 2022.
Sport| 8 March 2022
Tim balap MotoGP dengan nuansa paling Indonesia yakni Federal Oil Gresini Racing berhasil meraih kemenangan di Qatar. Tim ini memiliki nuansa Indonesia karena banyak disponsori merek dagang Tanah Air.
Sport| 8 March 2022
Berikut posisi klasemen dan perolehan poin sementara MotoGP 2022 usai seri Qatar.
Tips & Modifikasi| 7 March 2022
Ban motor bocor halus tentu sangat merepotkan, apalagi jika kondisi tersebut dialami pada pagi hari saat hendak berangkat beraktivitas.