Motor Listrik| 16 November 2021
QUEST MOTORS merupakan pabrikan startup asal Indonesia yang memperkenalkan motor listrik Atom Alpha. Motor listrik hasil rancangan anak bangsa ini tampil perdana di GIIAS 2021.
Sport| 16 November 2021
Pembalap Federal Oil berhasil menghadirkan hasil yang manis di penutup musim balap Grand Prix Moto2. Fabio Di Giannantonio berhasil menempati podium kedua di Moto2 Valencia. Minggu (14/11) kemarin.
Berita| 15 November 2021
Motor tersebut pun kabarnya dirilis dengan konsep terbatas alias limited. Lalu, apakah Suzuki Gixxer SF 250 cocok menjadi motor koleksi?
Sport| 15 November 2021
Valentino Rossi menjalani MotoGP Valencia, Spanyol 2021 akhir pekan kemarin sebagai balapan terakhirnya. Pembalap Petronas Yamaha itu resmi memutuskan pensiun dari ajang balap MotoGP.
Sport| 15 November 2021
MotoGP Valencia, Spanyol menjadi seri penutup musim 2021. Nah, bagaimana posisi klasemen akhir pada penghujung MotoGP 2021?
Berita| 15 November 2021
Lantas, apa alasan PT Suzuki Indomobil Sales (SIS) merilis Gixxer SF 250 ke Indonesia?
Tips & Modifikasi| 15 November 2021
Bengkel Scooter VIP kerap menjadi sasaran sejumlah pecinta Vespa untuk melakukan modifikasi. Usai beberapa artis ternama memodifikasi Vespanya di bengkel ini, kali ini Atta Halilintar juga ikutan.
Sport| 14 November 2021
Pembalap Federal Oil Gresini Moto2 yakni Fabio Di GIannantonio akan memulai balapan Moto2 Valencia dari posisi 4. Hasil baik ini didapatkan setelah membukukan waktu 1:35,034 detik di sesi kualifikasi.
Berita| 14 November 2021
Mengusung mesin 250 cc satu silinder, bagaimana perbandingan spesifikasi mesin antara Suzuki Gixxer SF 250 dan Kawasaki Ninja 250 SL? Siapakah yang lebih unggul?
Tips & Modifikasi| 14 November 2021
Tekiro yang merupakan merek perkakas otomotif hadir di pameran GIIAS 2021. Tahun ini Tekiro memperkenalkan beberapa produk baru untuk mendukung pengguna otomotif.
Sport| 13 November 2021
Valentino Rossi bakal segera menghadapi seri punutup MotoGP 2021 yang diadakan di Valencia, Spanyol pada Minggu (14/11). Seri tersebut sekaligus menjadi balapan terakhir rider Petronas Yamaha itu.
Berita| 13 November 2021
Royal Enfield resmi meluncurkan motor seri khusus yang merupakan produksi akhir, Classic 500 Tribute Black Limited Edition. Lalu, apa saja yang ditawarkan dan berapa banderol harganya?
Sport| 13 November 2021
MotoGP 2021 memasuki seri terakhir yang diadakan di Valencia, Spanyol pada Minggu (14/11). Berikut jadwal MotoGP Valencia, Spanyol 2021.
Sport| 12 November 2021
Joan Mir gagal mempertahankan gelar juara dunia MotoGP di musim 2021. Pembalap Suzuki Ecstar tersebut dikalahkan oleh Fabio Quartararo dari Monster Energy Yamaha.
Berita| 12 November 2021
Nah, bagaimana detail tampilan anyar KTM 250 Adventure 2021 serta seperti apa sensasi riding pertamanya? Tonton video ini sampai habis ya!